Suara.com - Artis Nikita Mirzani lagi-lagi menghebohkan jagat maya. Melalui instastory-nya dia mengaku memilih kumpul kebo dibandingkan menikah secara resmi. Berita tersebut menjadi salah satu berita populer sepanjang hari Selasa (24/12/2019).
Selain kabar tersebut, Barbie Kumalasari juga menjadi perhatian. Pasalnya para pembaca masih penasaran kelanjutan asmaranya dengan Galih Ginanjar. Tidak hanya itu kelanjutan kasus narkotika Ibra Azhari juga masih menjadi perhatian pembaca Entertainment, Suara.com. Terakhir klarifikasi Aura Kasih mengenai rumah tangganya yang dikabarkan retak.
Berikut rangkuman beritanya:
1. Ibra Azhari Dibawa Petugas Tinggalkan Polda Metro, Mau Kemana?
Tersangka kasus narkoba aktor Ibra Azhari terlihat keluar dari Gedung Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya, Selasa (24/12/2019) sore. Adik Ayu Azhari itu dikawal oleh empat orang petugas.
Pantauan SUARA.com, Ibra Azhari mengenakan kaos hitam dipadu celana jeans panjang. Kedua tangannya tampak diborgol.
2. Nikita Mirzani Lebih Senang Kumpul Kebo Ketimbang Nikah Lagi
Artis Nikita Mirzani memberikan jawaban mengejutkan ketika disinggung mengenai pernikahan. Ibu tiga anak ini bilang tidak tertarik buat kembali naik pelaminan.
Baca Juga: Alasan Aura Kasih Unfollow IG Suami, Kasus Ibra Azhari Bikin Kakak Terpukul
Hal itu terungkap saat Nikita Mirzani menjawab salah satu pertanyaan netizen di Instagram Story pada Senin (23/12/2019) malam.
3. Jarang Besuk Galih Ginanjar di Rutan, Ada Apa dengan Barbie Kumalasari?
Hubungan Barbie Kumalasari dengan suaminya, Galih Ginanjar, yang tengah dipenjara dikabarkan renggang. Namun, kabar tersebut buru-buru dibantah oleh Kumalasari.
"Masih baik-baik saja," kata Barbie Kumalasari saat ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (24/12/2019).
Berita Terkait
-
Aura Kasih hingga Sinta Jojo bakal Manggung di Panggung 'Centil Era' Synchronize Festival
-
Aura Kasih Akui Pernah Ditawari Pacaran Setingan, Nama Vokalis Band Ini "Jadi Tersangka"
-
Barbie Kumalasari Jadi Korban Salah Sasaran Keributan Sunan Kalijaga, Kakinya Sampai Robek
-
Nekat Cicipi Daging Babi, Barbie Kumalasari Diwanti-wanti Senasib Lina Mukherjee
-
Lisa Mariana Ke Kelab Malam, Pengacara Pasang Badan! Apa Katanya?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Totalitas Akting, Mikha Tambayong Hadapi Zombi dengan Senapan Asli di Film Abadi Nan Jaya
-
Rian D'Masiv soal Royalti Musik: Kalau Adil, Musisi di Indonesia Sudah Kaya Raya!
-
Luna Maya Beli Tanah 5.300 Meter di Jogja, Lokasi yang Dulu Jadi Impian Pernikahannya
-
Trending di X! Kim Ji Won Siap Ganti Imej, Dilirik Perankan Detektif Wanita Pertama Korea
-
Dari Gladiator ke Pengusaha: Vicky Prasetyo Investasi 23 Vila Mewah di Wonosobo!
-
Sinopsis Shutter, Adaptasi Film Horor Thailand Tayang 30 Oktober 2025
-
Teaser Trailer Film Timur Resmi Dirilis, Iko Uwais Tampil Jadi Sutradara dan Pemeran Utama
-
Perdana Main Film Horor, Dinda Hauw dan Rey Mbayang Adu Akting di Ritual Gaib: Nyai Randasura
-
Berkaca dari Taylor Swift dan Metallica, Ini Alasan D'Masiv Mantap Pilih Jalur Indie
-
Sinopsis Tin Soldier: Misi Berbahaya Scott Eastwood dan Jamie Foxx dalam Aksi Dendam