Suara.com - Ibu almarhumah Lina Jubaedah, Utisa mengaku dihalang-halangi melihat wajah terakhir jenazah mantan istri Sule itu. Dia bilang Teddy, suami Lina Jubaedah yang melarangnya.
"Nggak boleh dilihat, sama Teddy nggak boleh. Cuma bisikin aja. Meluk jenazah juga nggak boleh dibuka, padahal orang lain boleh," ujar Utisa kepada Suara.com di kediamannya yang berlokasi di Bandung, Jawa Barat, Rabu (8/1/2020).
Yani selaku kerabat Lina Jubaedah mengatakan kalau Teddy tidak mengizinkan membuka penutup wajah almarhumah gara-gara khawatir ketetesan air mata.
"Alasannya nggak boleh ada ketetesan air mata ke jenazah. Jadi sama sekali nggak tahu wajah terakhir teh Lina," kata Yani di tempat yang sama.
Karena itu, Yani bilang seluruh keluarga tidak tahu mengenai adanya luka lebam di jenazah Lina Jubaedah. Dia bilang yang tahu mengenai itu cuma Rizky Febian.
Pelantun Kesempurnaan Cinta itu memang ikut memandikan jenazah Lina Jubaedah bareng Teddy.
"Luka lebam kurang tahu, yang tahu itu A Iky. Kalau soal kronologisnya keluarga nggak tahu, luka lebam. Karena dari pihak keluarga nggak melihat kondisi jenazah," tutur Yani.
Seperti diketahui, anak sulung Lina Jubaedah dan Sule, Rizky Febian lapor polisi karena merasa ada kejanggalan dalam kematian ibunya. Dia menduga ada luka lebam di jenazah Lina Jubaedah.
Baca Juga: Teddy Tak Berikan Surat Kematian Lina, Bikin Rizky Febian dan Sule Curiga
Lina Jubaedah, ibu kandung Rizky Febian dan mantan istri Sule sendiri meninggal dunia pada Sabtu (4/1/2020) pagi.
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Diincar AC Milan, Jay Idzes Bersaing dengan 3 Nama Termasuk Rekan Setimnya Sendiri
-
Merinding! Sule Didatangi Almarhumah Mantan Istri, Kasih Petunjuk Mengejutkan soal Pacar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu