Suara.com - Mikaela Spielberg mengikuti jejak ayah angkatnya, sutradara dan produser ternama Steven Spielberg, di dunia film. Sedikit berbeda dengan sang ayah, dia memilih terjun ke industri film porno.
Ya, Mikaela baru saja mengumumkan jika dirinya kini berprofesi sebagai bintang film porno. Hal itu diungkap dalam wawancaranya bersama The Sun.
Mikaela yang diadopsi Steven Spielberg sejak bayi itu mengaku memproduksi sendiri film pornonya.
Steven Spielberg diakui Mikaela sudah tahu tentang karier barunya ini. Alih-alih kecewa, Steven disebut mendukungnya.
Profesi tersebut dijalani Mikaela karena tak ingin terus bergantung pada kedua orang tuanya. Perempuan berusia 23 tahun ini ingin hidup mandiri secara finansial.
"Saya merasa mau melakukan pekerjaan semacam ini. Saya bisa memuaskan orang lain, itu terasa baik karena tidak dengan cara yang membuat saya buruk," katanya kepada The Sun.
Mikaela sudah mengunggah video pornonya ke situs porno PornHub, namun akhirnya dihapus sambil menunggu lisensi.
Di dalam video tersebut, Mikaela mengaku tak melakukan hubungan seks dengan orang lain, melainkan beraksi sendiri. Alasannya, dia tetap ingin menghormati tunangannya, Chuck Pankow.
Baca Juga: Asyik Nonton Film Porno, Pria Ini Mendadak Syok Lihat Pemainnya
Berita Terkait
-
Sinopsis Disclosure Day: Film Alien Terbaru Steven Spielberg Siap Guncang Bioskop 2026
-
Intip Teaser Perdana Disclosure Day, Film Sci-fi Terbaru Steven Spielberg
-
Rayakan 50 Tahun, Film Jaws Tayang di IMAX Indonesia Mulai 29 Agustus
-
Tak Ingin Pensiun, Steven Spielberg Mau Coba Garap Film Bergenre Western
-
Film Terbaru Garapan Steven Spielberg Ditunda, Ini Jadwal Terbarunya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'