Suara.com - Kabar bahagia datang dari artis Rianti Cartwright. Setelah hampir sepuluh tahun menikah dengan Cassanova Alfonso alias Cas Alfonso, Rianti Cartwright diketahui sedang mengandung anak pertama.
Hal ini awal mulanya dibocorkan oleh sahabatnya, artis Adhita Herpavi di Instagram.
Di situ, Aditya Herpavi mengomentari unggahan foto Rianti Cartwright bersama sahabatnya di media sosial akun Instagram pribadinya.
"Duh, Bismillah ya Bumil. Sehat selalu," tulis Aditya Herpavi.
Kontan saja, komentar Aditya Herpavi langsung menjadi sorotan netizen.
"@adityaherpavi_r aminnn... Finally yang dinanti yaaa.... Semoga sehat selaluuu," komentar @mrs_tdsengga.
Rianti Cartwright dinikahi Cas Alfonso, seorang penyanyi asal Batak yang berkewarganegaraan Amerika Serikat pada 17 September 2010. Mereka menggelar pemberkatan di Gereja St. Patrick's Old Cathedral, New York, Amerika Serikat.
Baca Juga: Pernah Kerja Bareng, Begini Penilaian Rianti Cartwright soal Jefri Nichol
Berita Terkait
-
Apa Kabar Rianti Cartwright? Pemeran Aisha di Ayat-Ayat Cinta yang Keluar dari Islam
-
6 Artis Ikut Misa Natal 2024, Penuh Damai dan Sukacita
-
7 Pemotretan Natal Keluarga Rianti Cartwright, Penuh Suka Cita!
-
Mertua Meninggal Dunia, Rianti Cartwright Jalani Prosesi Pemberian Marga
-
Rianti Cartwright Pilih Larang Anak Main Hujan-hujan, Alasannya Unik
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Hitung-hitungan Ngaco Roby Tremonti saat klarifikasi Bikin Bingung Jerome Polin: Ajarin Aku, Please
-
Dituding Keruk Harta Farel Prayoga Rp10 Miliar, Sang Ayah Beberkan Aset di Kampung
-
Datang ke Sidang Narkoba, Baju Serasi Ammar Zoni dan Pacar Curi Atensi
-
Tak Tahan Difitnah Habiskan Duit Anak, Ayah Farel Prayoga Adukan Sang Manajer ke Mabes Polri
-
Jejak Digital Aurelie Moeremans Speak Up ke Media Soal Roby Tremonti Lakukan KDRT Viral Lagi
-
Selain Roby Tremonti, Siapa Saja Sosok Nyata di Balik Nama Samaran Buku Aurelie Moeremans?
-
Korban Timothy Ronald Buka Suara: Dijanjikan Profit 500 Persen Malah Rugi hingga Rp3 Miliar
-
Pembelaan Seto Mulyadi Usai Dituding Pernah Abaikan Kasus Child Grooming Aurelie Moeremans
-
Cinta Laura Kagum dengan Aurelie Moeremans yang Berani Bersuara Lewat Broken Strings
-
Ternyata Ini Alasan Roby Tremonti Klarifikasi saat Memoar Broken Strings Aurelie Moeremans Viral