Suara.com - Kabar bahagia datang dari aktris Jill Gladys. Anak keduanya dari pernikahan dengan Billy Soelaiman akhirnya lahir.
Hal itu pun diumumkan langsung oleh Billy Soelaiman di akun Instagram pribadinya pada Sabtu (29/2/2020).
Di situ, Billy Soelaiman mengunggah foto kebersamaannya barenga si kecil dan keluarganya. Dia juga sekaligus mengenalkan nama putranya itu.
"Jefferson Ben Soelaiman," tulisnya sebagai keterangan foto.
Tidak mau ketinggalan, Jill Gladys pun membagikan potret bayinya itu lewat Instagram Story pribadinya. Terhitung ada tiga foto yang dipostingan olehnya.
Semenjak diunggah ulang oleh akun gosip @lambe_turah, kabar persalinan Jill Gladys langsung menuai beragam komentar dari netizen.
"Anak kedua ya? Selamattt mbkkk," kata @siti_ajarukmana di kolom komentar netizen.
"Nikah September, Februari sudah lahiran.. keluarkan kalkulator kalian netijen," timpal @husnaa79.
Seperti diketahui, Pernikahan Jill Gladys dan Billy Soelaiman berlangsung di Hotel Four Season, Jakarta, Sabtu (28/8/2019). Sebelumnya perempuan 33 tahun ini juga sempat menikah dengan Yuan Wibowo tapi berujung cerai pada 2008.
Baca Juga: Pernah Pacaran, Delon Thamrin Doakan Jill Gladys Bahagia dengan Billy
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Bongkar Chat dengan Ayah Bayinya, Nama Jill Gladys Ikut Diseret
-
Siapa Mantan Suami Jill Gladys? Diduga Ayah Biologis Anak Denise Chariesta
-
Biodata Lengkap dan Agama Jill Gladys, Artis FTV yang Namanya Disebut Denise Chriesta
-
Pacar Baru Denise Chariesta Terungkap, Mantan Suami Artis Cantik Ini?
-
Mesra Naik ATV, JK Pacar Denise Chariesta Diduga Mantan Suami Jill Gladys
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026