Suara.com - Penyanyi Yuni Shara berbagi aktivitasnya selama berada di rumah guna memerangi virus corona atau covid-19. Satu di antaranya, dia bilang selalu berjemur setiap pukul 10.00 WIB.
"Matahari Pagi jam 10.00 adalah Vitamin Terbaik dari Tuhan. Yuuk jemur. Mumpung gratisss dan nggak pake ongkos #dirumahaja," tulisnya di Instagram.
"Kita berdoa semoga selalu ada Matahari. Karena cuacanya lagi mendung terus," sambungnya lagi.
Tidak cuma itu, mantan kekasih Raffi Ahmad ini juga menghabiskan waktu semaksimal mungkin bareng kedua anaknya, Cavin Obrient Salomo Siahaan dan Cello Obient Siahaan.
Dalam vlog terbarunya di YouTube yang berjudul 'YUNI SHARA HINDARI VIRUS CORONA PILIH DI RUMAH AJA', Yuni Shara pun terlihat sibuk memasak bareng anak-anaknya di dapur. Mereka benar-benar menciptakan waktu quality time sebaik mungkin.
Selebihnya, Yuni Shara biasanya akan rajin mengupdate informasi terkini mengenai virus corona dari pemberitaan di televisi.
"Banyak hal yang kita bisa lakukan di rumah aja. Kayak banyak baca buku buat nambah wawasan atau kita cari info di televisi tentang covid-19. Saya jadi rajin nonton TV," katanya.
Yang pasti, kakak Krisdayanti ini terus mendengungkan agar masyarakat tetap berdiam diri di rumah guna memutus rantai penyebaran virus corona.
Baca Juga: Krisdayanti Liburan ke Eropa Dihujat Karena Corona, Yuni Shara Buka Suara
"Kalau pun masih ada temen-temen dan saudara kiota masih harus bekerja di luar rumah, terutama tenaga para medis, dokter, suster semoga diberi keselamatan," tutur Yuni Shara.
"Bagaimana caranya kita membantu mereka tidak capek dan memutus tali rantai virus covid-19. Kita ikutan anjuran pemerintan supaya di rumah aja," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
Reaksi Yuni Shara Akunnya Ditandai Maia Estianty Terkait Gosip dengan Irwan Mussry
-
Yuni Shara Terseret Gosip dengan Irwan Mussry, Begini Respons Maia Estianty
-
Yuni Shara Dituding Selingkuh dengan Irwan Mussy, Maia Estianty Bolak-balik Klarifikasi
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang