Suara.com - Ribuan masyarakat Lombok Timur tumpah ruah menyambut kedatangan Eva Yolanda ke tanah kelahirannya. Maklum, Eva baru saja tereliminasi dari ajang kontes Liga Dangdut Indonesia (LIDA) 2020.
Namun kejadian ini malah membuat geram warganet. Maklum, di tengah pandemi virus corona yang tengah membuat khawatir, masyarakat malah membuat kerumunan seakan tak peduli dengan covid-19.
Kejadian itu diunggah oleh akun gosip Lambe_Turah, Senin (6/4/2020). Eva Yolanda yang baru saja tereliminasi bertolak ke kampung halamannya dan mendapatkan sambutan meriah dari warga.
Dalam unggahan tu, Eva Yolanda terlihat mengenakan sarung tangan latex dan masker. Namun masker yang dikenakannya dibuka saat dia tengah memegang mic.
Sontak unggahan itu membuat warganet kesal. Bagaimana tidak, badan kesehatan dunia WHO sudah mengingatkan untuk menerapkan social distancing dan physical distancing demi menekan penyebaran virus corona. Sebaliknya, warga justru berdesak-desakan menyambut Eva Yolanda tanpa menggunakan masker.
"Percuma pakai sarug tangan sama masker kalau maskernya dicopot juga!," tulis @verasuwandi.
"Astagfirullah WHO menangis melihat ini," timpal @fianseptiani.
"Katanya enggak boleh mudik. Itu kok boleh mudik, piye iki," tulis @adisyah_reza.
"Selamat ya guys kalian masuk jalur undangan corona," timpal @mhdsaandi.
Baca Juga: Bikin Mewek, Anak Ade Jigo Cari Sosok Ibunya yang Tewas Karena Tsunami
Berita Terkait
-
Gandeng Dua Maestro Legendaris Malaysia, Puspa Indah Hidupkan Kembali Hits "Madah dan Kerenah"
-
Taufiq LIDA Sentil Bupati di Aceh yang Nyerah Hadapi Bencana
-
Kesaksian Taufiq LIDA di Lokasi Bencana Aceh: Korban Lolos dari Maut, Kini Kelaparan
-
Perjuangan Taufiq LIDA Terjebak Longsor di Aceh, Lakukan Apa Saja Agar Selamat
-
Pekerjaan Mentereng Suami Nia LIDA, Pantas Bisa Kasih Uang Panai Rp1,5 M dan Hadiahi Istri Perusahaan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih