Suara.com - Nafa Urbach memberi klarifikasi soal agama yang dianut di Instagram. Mantan istri Zack Lee itu terpaksa memberi penjelasan gara-gara sedih melihat warganet meributkan agamanya di tengah pandemi corona (Covid-19).
Klarifikasi Nafa ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Senin (13/4/2020). Lainnya ada berita dari Nagita Slavina yang jarang terlihat beramal, anak Ustaz Jefri Al Buchori dikritik, hingga Mutia Ayu bela sahabatnya.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini:
1. Warganet Ribut, Nafa Urbach Klarifikasi Soal Agamanya
Aktris dan penyanyi Nafa Urbach mendadak bikin klarifikasi lewat live Instagram. Dia terpaksa beri penjelasan gara-gara sedih melihat warganet meributkan agamanya.
Menurut Nafa, semua berawal saat dirinya unggah ucapan Hari Raya Paskah di Instagram pada Minggu (12/4/2020). Dari situ banyak yang mempertanyakan apa sebenarnya agama Nafa.
2. Jarang Terlihat Beramal, Kelakuan Asli Nagita Slavina Ternyata Begini
Tim Rans Entertainment akhirnya membongkar kelakuan bos mereka, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang tidak banyak orang tahu. Hal itu terlihat dalam vlog terbaru POWERRANSGERS di YouTube.
Baca Juga: Galih Ginanjar Divonis 2 Tahun 4 Bulan Penjara, Pablo dan Rey Lebih Rendah
3. Anak Ustaz Jefri Al Buchori Dikritik, Ucapkan Ultah ke Ayahnya Bilang Bro
Abidzar Al Ghifari, putra almarhum Ustaz Jefri Al Buchori atau Uje memberi ucapan ulang tahun kepada sang ayah melalui unggahan terbaru di Instagram pribadinya pada 12 April 2020.
Sebelumnya, dia juga kedapatan menyempatkan diri buat berziarah ke makam sang ayah.
Berita Terkait
-
Sosok Ustaz Jefri Al Buchori "Hadir" di Momen Kelahiran Anak Pertama Adiba Khanza
-
Surya Paloh Bicara Soal PAW Usai Sahroni dan Nafa Urbach Disanksi MKD, Begini Katanya
-
Adies Kadir dan Uya Kuya Aktif Lagi, MKD Hukum Sahroni, Nafa Urbach dan Eko Patrio
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan
-
Terbukti Langgar Etik, MKD DPR Nonaktifkan Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Ahmad Sahroni Tanpa Gaji
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri