Suara.com - Ferdian Paleka kini sudah ditahan dan ditetapkan menjadi tersangka di Mapolrestabes Bandung. Tapi cerita mengenai Ferdian belum usai.
Terbaru, viral video Ferdian Paleka tengah diplonco bersama beberapa orang tahanan lain. Plonco tersebut diduga dilakuakn tahanan senior.
Di situ, Ferdian Paleka tampil dengan rambut botak tanpa baju dan hanya mengenakan celana dalam. Salah seorang lelaki meminta Ferdian melakukan push up.
Tapi sebelum ia melakukan perintah tersebut, ada seorang lelaki dari belakang memukul bagian bahunya. Ferdian sempat meringis kesakitan.
Di belakang Ferdian Paleka tampak beberapa orang bertelanjang dada melakuka push up.
Video ini pun langsung menjadi viral. Komentar warganet pun beragam mengenai video ini. Banyak yang senang, lantaran masih geram dengan perbuatan Ferdian Paleka yang melakukan prank kepada sejumlah transpuan.
Tapi tak sedikit yang menilai hukuman tersebut terlalu kejam. Tak sedikit yang membandingkannya dengan para koruptor, yang justru diperlakukan sangat baik.
"Nggak masalah dia mau diapain selama itu sesuai hukum yang berlaku. Yang malesin beredar video dari orang dalam gini dan pemberitaannya yang nggak sudah-sudah lebay banget. Ini kasusnya tergolong biasa tapi diviralin terus. Sedangkan kasus lainnya yang tingkatnya lebih tinggi nggak tahu gimana. Enek lihat berita isinya dia semua, padahal masih banyak berita penting lainnya," ujar akun @oldiestuf.
"Jangan pakai kekerasan juga kali. Dihukum sepantasnya saja," ujar akun @ovi_reskha2.0.
Baca Juga: Nikita Mirzani Tak Setuju Ferdian Paleka Dipenjara, Ini Alasannya
"Apaan seh, kok sampai telanjang gitu divideoin. Kalau sudah ketangkap suruh minta maaf, ngaku salah, sidang sudahh langsung masukan sel. Nggak perlu lah sampe divideo-video begini. Kadang yang video ini juga nyari sensasi betul," timpal akun @tiaramulialma21.
Tag
Berita Terkait
-
Beda Kayak Wulan Guritno, Ferdian Paleka Langsung Ditangkap di Kasus Judi Online, Berikut Profilnya
-
Petaka Judi Online: Promotor Ditangkap, DPR Dipecat, Pemain Jatuh Melarat
-
Ini Sederet Kontroversi Ferdian Paleka, Terbaru Diciduk Polisi Gegara Promosi Judi Online
-
4 Fakta Ferdian Paleka Ditangkap Polisi Lagi Gegara Judi Online
-
Profil Ferdian Paleka, YouTuber Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia