Suara.com - Tiara Anugrah Eka Setyo Andini atau yang kini dikenal dengan Tiara Andini tengah meniti karier di Jakarta sejak menjadi juara runner up Indonesian Idol X. Tak jarang perempuan asal Jember ini tampil di berbagai acara di TV.
Kekinian, Tiara Andini dikenal sebagai penyanyi pendatang baru dengan namanya yang cukup melambung.
Demi menunjukkan konsistensinya di dunia tarik suara, Tiara Andini pun tengah mempersiapkan single terbaru menggandeng tim trio produser rekaman Laleilmanino.
Lebih lanjut, berikut wawancara Suara.com bersama Tiara Andini seputar kariernya pasca mengikuti Indonesian Idol X.
Bagaimana kehidupan kamu pasca Indonesian Idol?
Kehidupan aku pasca Idol pasti banyak yang mengenal aku kan, waktu itu sempat vakum juga sebulan balik Jember terus akhirnya aku pindah ke Jakarta dan sudah stay di sini. Jadi ini sudah lumayan sibuk hampir setiap hari aku diundang-undang (acara TV.
Ada perubahan lepas dari Indonesian Idol?
Banyak banget. Sekarang kan sudah makin dikenal orang jadi lebih jaga attitude dan penampilan aku. Padahal dulu aku tuh kayak cuek gitu sama penampilan, tapi sekarang lebih mengurus diri.
Jadi sekarang kamu perawatan diri?
Baca Juga: Ayah Tiara Idol ke Rumah Maia Estianty, Ada Apa?
Belum sih, aku masih 18 tahun. Mungkin bagaimana cara berpenampilan keliatannya enak dilihatlah.
Jadi publik figur sudah siap kehidupan pribadi kamu disorot?
Mau nggak mau harus siap dong. Karena aku di dalam Idol juga sudah diajarin banyak banget hal, resiko jadi publik figur gimana, ketemu banyak orang gimana, jadi nggak terlalu kagetlah. Karena sudah belajar sebelumnya.
Ngerasain star syndrom?
Aku memang dari dulu orangnya kocak, kata orang aku heboh banget pertahanin. Berarti alhamdulillah aku sudah baik lah di mata orang, jadi aku mempertahankan atau kalau bisa aku tambahin lagi.
Cara kamu menanggapi haters?
Berita Terkait
-
Tiara Andini Akui Pernah Alami Pelecehan dari Oknum Fans: Kaget Mau Marah
-
Tiara Andini Pernah Trauma Gegara Dilecehkan Oknum Fans: Sedih Banget dan Kaget
-
Di Balik Senyum Ceria, Tiara Andini Ternyata Sembunyikan Rasa Trauma
-
Sempat Dilecehkan Oknum Fans, Tiara Andini Alami Trauma
-
6 Potret Tiara Andini Bertemu Ryujin ITZY di Acara Ralph Lauren, Nggak Kebanting!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun
-
Kisah Iwan Fals: Dulu Bolos Sekolah Demi Gitar Hingga Jadi Guru Karate Sejak 1987
-
Proses Profesional di Balik Adegan Panas Rio Dewanto dan Faradina Mufti
-
Siap-Siap War Tiket! ONE OK ROCK Dikonfirmasi Gelar Konser di Jakarta Tahun Depan
-
'Ancaman' Ayah Amanda Manopo saat Kenny Austin Ingin Nikahi Putrinya
-
Moana Live Action Siap Tayang Juli 2026, Yuk Kenalan dengan Catherine Laga'aia Sang Pemeran Utama
-
Na Daehoon Hadiri Sidang Cerai Didampingi Kakak Jerome Polin dengan Wajah Tegang, Jule Absen?
-
Marissa Anita Bicara Soal Penguat Diri Buat Tak Berekspektasi Usai Perceraiannya Terungkap
-
Vidi Aldiano Insecure Unggah Foto dan Video Terbaru di Medsos, Tak Siap Hadapi Komentar Netizen
-
Setahun Vakum Demi Anak, Fiersa Besari Umumkan Comeback: Sampai Jumpa di Panggung!