Suara.com - Usai menghebohkan publik dengan pernikahan lewat jalan taaruf, Dinda Hauw kembali jadi topik perbincangan warganet.
Postingan Dinda Hauw soal tak bisa memasak mie instan viral di media sosial. Dalam unggahannya kala itu, artis 24 tahun ini memperlihatkan suaminya, Rey Mbayang yang gantikan posisinya memasak.
Warganet lantas berkomentar. Ada yang menganggap itu wajar, tak sedikit pula yang mencibir bintang film Surat Kecil untuk Tuhan ini.
Namun menariknya, beberapa diantara mereka justru membuat tutorial membuat mie instan untuk Dinda Hauw.
Tapi tidak seperti umumnya, warganet pun memberikan gambar yang kocak. Lalu seperti apa tutorial itu? Simak empat di antaranya.
1. Masak mie di bawah panci
Seorang warganet mengunggah foto kopor gas dengan mie instan di atasnya dan panci yang menimpa makanan tersebut.
Ia berdalih itu merupakan tutorial buat Dinda Hauw belajar masak mie instan.
2. Masak mie di rice cooker
Baca Juga: 7 Tahun Pacaran, Dinda Hauw Putusi Mantan Karena Dilamar Rey Mbayang?
Selain memasak mie instan di kompor, salah satu warganet juga membagikan cara mengolah di rice cooker.
Ia menunjukkan mie dan telur yang sudah matang saat dimasak di alat penanak nasi itu.
3. Belajar sama YouTuber
Selain cara memasak, warganet juga menyarankan Dinda Hauw belajar sama YouTuber.
Kebetulan, Reza Arap pernah membuat konten cara memasak mie instan di platform tersebut.
4. Masak sambil emosi
Berita Terkait
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Sinopsis Bidadari Surga, Film Baru Rey Mbayang dan Dinda Hauw
-
Rey Mbayang dan Dinda Hauw Hadapi Ujian Cinta Beda Dunia di Film Bidadari Surga
-
Keluar dari Zona Nyaman! Rey Mbayang dan Dinda Hauw Perdana Main Film Horor
-
Dinda Hauw dan Rey Mbayang Punya Aturan Jika Akting dengan Lawan Jenis, Dilarang Ciuman!
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH