2. Alami cedera tangan dan tunda comeback
Penggemar Taemin tampaknya harus bersabar lebih lama untuk menunggu sang idola comeback. Sebab agensinya, SM Entertainment memutuskan tunda perilisan karya terbaru dari Taemin.
"Taemin belum lama ini jatuh saat latihan dance dan mengalami patah tulang di sekitar pergelangan tangannya. Kami berencana akan mengumumkan jadwal comeback setelah ia pulih," ujar SM Entertainment dikutip dari Soompi pada 8 Juli 2020.
3. Debut sebagai aktor
Taemin juga mencoba peruntungannya di luar karier bermusik. Pria yang piawai menari itu tampil di sitkom Taehee-Hyegyo-Jihyun! serta membintangi drama Jepang, Final Life.
Menyusul aktivitas lainnya dengan menjadi bintang tamu di beberapa acara televisi seperti Immortal Song 2, Hello Counselor dan Weekly Idol.
4. Miliki rumah dengan harga fantastis
Melihat kerja keras Taemin di industri hiburan Korea, wajar saja jika member termuda SHINee ini memiliki rumah dengan harga fantastis.
Koreaboo pernah melaporkan pada Mei lalu, Taemin memiliki hunian seperti kastil yang harganya mencapai US$ 2,6 juta atau Rp 38,3 miliar.
Baca Juga: Bareng Taemin, Rossa Kenalkan Vlog Barunya
5. Kecerobohan Taemin
Di balik kesuksesan Taemin, terselip pula kecerobohan yang dilakukan seperti masyarakat pada umumnya.
Mengutip Cleo, beberapa anggota SHINee lain membocorkan jika Taemin kerap lupa di mana ia menyimpan barang.
Ada pula kecerobohan lain saat pelantun Ring Ding Dong itu memakai sandal kamar saat ke bandara, karena keliru memasukan sepatu ke dalam bagasi.
Berita Terkait
-
HUNTR/X Nyaris Pingsan Usai Dapat Nominasi Grammy Awards 2026
-
Akhirnya! KPop Demon Hunters 2 Dikonfirmasi Tayang pada 2029
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Kian Tak Sabar, 'Zoey' Tunggu Kabar soal K-Pop Demon Hunters 2
-
Dari 'Gangnam Style' Sampai Coachella: Gimana Sih Caranya K-Pop Bisa 'Menjajah' Dunia?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul
-
Beda Sikap dengan Ruben Onsu, Jordi Onsu Murka Diminta Temui Tante: Jangan Sok Akrab
-
Ahmad Dhani: Kesuksesan Dewa 19 Cuma Kebetulan
-
Rizal Nyaris Tinggalkan Armada Demi Proyek Supergrup, Berubah Pikiran Usai Salat Tahajud
-
Stres Jadi Produser Film Sampai Mimisan, Baim Wong Menangis Saat Salat: Gila, Nggak Enak Banget Ya