Suara.com - Suami Ayu Dewi, Regi Datau menampilkan ekspresi terkejut ketika disinggung masalah poligami. Hal itu berawal dari pertanyaan seorang netizen saat sepasang suami istri itu melakukan siaran langsung di Instagram pada Minggu (19/7/2020).
"Waduh, poligami," ujar Regi Datau.
Selanjutnya, Ayu Dewi pun meminta kepada suaminya itu untuk menjawabnya. Dia penasaran dengan isi hati Regi Datau.
Menanggapi itu, Regi Datau pun akhirnya menjawab. Dia menegaskan bahwa Ayu Dewi adalah istrinya satu-satunya dan tidak ada niatan buat poligami.
"Kebetulan saya cuma ingin punya satu istri yang ini (Ayu Dewi) saja. Dan istri saya memang cuma satu, Ayu Dewi aja yang sudah saya nikahi secara tunai," tegas Regi Datau.
Mendengar jawaban sang suami, Ayu Dewi mengucapkan syukur. Mantan host Dahsyat ini mengaku puas dengan jawaban tersebut.
"Terima kasih banget loh. Alhamdulillah," ungkapnya.
Mantan kekasih Zumi Zola itu juga mengatakan bahwa setiap perempuan sangat sulit menerima jika suminya ingin poligami. Ia khawatir kelak tak dapat berlaku adil kepada dua istrinya.
Baca Juga: Ayu Dewi Bongkar Kebiasaan Patah Hati Luna Maya
"Satu aja udah pusing ya? Makanya, bikin 'pusing' suami supaya nggak ke lain hati," tutup Ayu Dewi.
Berita Terkait
-
KUHP Baru Mulai Berlaku, Nikah Siri dan 'Kumpul Kebo' Kini Diancam Penjara 6 Tahun
-
Awas! Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru
-
Ikut Geregetan, Marion Jola Turut Roasting Insanul Fahmi: Tau Diri!
-
Sarankan Istri Sah 'Berlomba' dengan Pelakor, Buya Yahya Dituding Warganet Normalisasi Selingkuh
-
Usai Poligami dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Janji Terus Melindungi Mawa
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Penjelasan 4 Teaser Avengers: Doomsday, Petunjuk Awal Perang Terbesar di MCU
-
6 Film Terbaru Jerome Kurnia, Penerbangan Terakhir Lagi Tayang di Bioskop
-
Benarkah Skrip Stranger Things 5 Pakai ChatGPT?
-
Eksistensi Arif Brata: Antara Akting, Jati Diri Komika, dan Pandangan Materi 'Pinggir Jurang'
-
Sinopsis Siren's Kiss, Park Min Young Terjerat Kasus Penipuan Asuransi Berujung Maut
-
7 Panduan Lengkap War Tiket BTS Jakarta 2026, Dari Presale hingga Hari-H
-
Series Cinta Mati Dinilai Mirip Kisah Aurelie Moeremans, Tayang di WeTV
-
Skandal di Balik Nussa, Dugaan Perselingkuhan Kreator Berujung Sengketa IP
-
Mulai Hari Ini, Film Bidadari Surga Gelar Promo Buy 1 Get 1 di m.tix, Serbu Sebelum Kehabisan
-
Secrets Drama Thriller Terbaru Netflix, Angkat Resiliensi Mantan Pekerja Seks