Suara.com - Pedangdut Ayu Ting Ting batal jalani umrah bersama keluarga pada tahun ini. Pembatalan dilakukan karena pandemi virus corona (Covid-19).
"Harusnya berangkat bulan Juni, pas ulang tahun ayah," kata Ayu Ting Ting ditemui di kediamannya, Depok, Jawa Barat pada Jumat (31/7/2020).
Ayu Ting Ting begitu menyayangkan ibadahnya batal dilakukan. Sebab ia telah mengatur waktu jauh-jauh hari. "Udah direncanain sebelum adanya Covid-19. Tapi ya mau gimana lagi, harus batal," ujarnya.
Si pelantun Alamat Palsu ini berharap ia dan keluarga bisa menyegerakan ibadah yang sempat tertunda. "Insya Allah tahun depan," kata ibu satu anak ini.
Hati Ayu Ting Ting makin terasa sedih saat ia harus menyaksikan orang-orang yang beruntung bisa beribadah di Tanah Suci.
"Ada tour and travel dari sodara saya, kita zoom bareng sama jamaah di sana. Melihat paling ada 800 orang, nggak sampe seribu yang ibadah di Arafah," kata Ayu Ting Ting.
Menurutnya, jika dalam keadaan normal, jumlah jamaah bisa mencapai jutaan. Namun kini tidak semua orang bisa melakukan ibadah, sekalipun mereka yang memiliki kemampuan finansial maupun fisik yang mumpuni.
"Orang Indonesia disana nggak bisa melaksanakan ibadah haji. Jadi cuma orang-orang tertentu yang bisa menunaikan ibadah haji," ujar Ayu Ting Ting.
Baca Juga: Hari Raya Idul Adha, Ayu Ting Ting Berkurban 2 Sapi Semok
Berita Terkait
-
Mengintip Pesona Jabal Khandamah: Spot Berburu Sunset di Makkah!
-
Stop Menunda! 6 Alasan Umrah di Usia Muda Lebih Menguntungkan!
-
Pekerjaan Keluarga Ayu Ting Ting: Ipar Sering Dikira Nganggur, padahal Jabatannya Mentereng
-
Inara Rusli Jalani Co-Parenting dengan Virgoun, Pesannya Simpel tapi Ngena!
-
Dari Lulusan SMA, Bisa Kuliah Gratis dan Umrah: PNM Apresiasi Garda Terdepan Pemberdayaan Masyarakat
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin
-
Ipar Adalah Maut the Series Tayang Kapan? Intip 3 Fakta Menariknya
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Beda dengan Onad, Ini Alasan Habib Jafar Gak Speak Up saat Coki Pardede Ditangkap
-
4 Drama Korea Populer Tema Kerajaan 2025, Terbaru Moon River
-
Sinopsis Is This Thing On? Film Baru Bradley Cooper Raup 94 Persen di Rotten Tomatoes
-
Tengku Dewi Ungkap Andrew Andika Hanya Beri 10 Persen Nafkah untuk Anak
-
Hamish Daud Diduga Selingkuh Lewat Pinterest, Rencanakan Rumah Masa Depan dengan Wanita Lain?
-
Ibu Jerome Polin Kenang Kisah Asmara Bersama Suami: Kami Cinta Pertama saat SMA