Suara.com - Penampilan Oscar Lawalata yang seperti perempuan tak jarang membuat desainer ini menanggung cibiran orang. Fakta itu pun disadari betul kakak dari aktor Mario Lawalata ini.
Sang ibu, Reggy Lawalata pernah menanyakan respon Oscar Lawalata jika mendapat nyinyiran dari orang-orang. Tanpa mau ambil pusing, sosok 42 tahun ini mengabaikan ocehan miring itu.
"(Oscar jawab) biar aja orang-orang itu. Buat apa dilayanin, mereka kan enggak tahu," kata Reggy Lawalata menuturkan perkataan anaknya dalam video di channel YouTube The Lawalata.
Bukan hanya Oscar Lawalata, sang ibu pun juga tidak akan meladeni cibiran tak bertanggung jawab itu. Baginya, selama prinsip yang dianut tidak digubris, ia akan diam.
"Kami selalu tenang kalau ada sesuatu, tidak pernah membalas. Tapi kalau prinsip kami, baru diselesaikan sampai tuntas," kata Reggy Lawalata menegaskan.
Meski ibu dan anak ini bersikap acuh, namun Reggy Lawalata memahami betul apa yang sebenarnya dirasakan anaknya.
"Tapi saya tahu dia sedih, sakitnya dia," terang ibu dua anak ini.
Hanya saja perasaan itu tak ditunjukkan Oscar Lawalata. Demi tidak ingin melihat sang mama bersedih, ia menutupinya.
"Kalau dari posisi dia, akan takut. Takut menyakiti mama, keluarga, tentu saja. Karena rasa sayang, semua anak akan begitu. Terlihat bahagia, tapi tidak bahagia. Terlihat baik-baik saja, tapi tidak demikian," tutur Reggy Lawalata.
Baca Juga: Pernah Perang Dingin, Ibunda Kini Terima Oscar Lawalata jadi Perempuan
Melalui YouTube channel The Lawalata's, Reggy mengumumkan kalau anak sulungnya, Oscar Lawalata kini menjadi perempuan.
"Wanita, firm," demikian penegasan Reggy menjawab pertanyaan "Jadi pilihan gender oscar itu apa?"
Lebih lanjut Reggy mengatakan, dia menerima keputusan Oscar jadi perempuan sekitar 5-6 tahun lalu. Kala itu, dia dan Oscar bicara dari hati ke hati.
"Pemilihan Oscar apapun itu, saya support karena bagaimanapun kamu adalah anak saya. Apapun kamu, ibu sangat mencintaimu, jadi lakukan apa yang kamu mau. Tak peduli apapun yang kamu. Dan saya tida peduli sama semua orang," ujarnya menjelaskan.
Selepas itu, Reggy baru berbicara pada putranya yang lain, Mario Lawalata. Dia memberitahu tentang obrolannya dengan Oscar.
Sama seperti Reggy, Mario juga siap mendukung apapun keputusan yang diambil Oscar.
Berita Terkait
-
Mario Lawalata Tampil Bak Perempuan Saat Olahraga, Netizen: Ketularan Oscar Lawalata?
-
Oscar Lawalata yang Transpuan Masuk Nominasi Pemeran Utama Perempuan Terbaik di FFI 2023, Begini Kata Reza Rahadian
-
Profil Oscar Lawalata, Kini Berganti Nama jadi Asha Smara Darra dan Resmi Bergender Perempuan
-
Asha Smara Darra Ungkap Banyak Pria Straight Tertarik Dengan Transpuan, Kenapa Begitu?
-
Oscar Lawalata Ungkap Banyak Pria Normal Tertarik dengan Transgender
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings