Suara.com - Pernikahan pedangdut Rizki D'Academy dengan Nadya Mustika Rahayu terus menyita perhatian. Bahkan kekinian keduanya dikabarkan bercerai.
Spekulasi itu muncul setelah video berjudul '47 Hari Menikah, Rizki 2R Talak Cerai Nadya? - Status Selebritis' viral di jagat maya.
Semenjak diunggah akun gosip Lambe Turah, postingan soal itu pun langsung dibanjiri beragam komentar netizen. Banyak yang mengira kalau rumah tangga mereka sudah kandas.
"Inikah yang dinamakan pernikahan seumur jagung?" ujar @helooria di kolom komentar.
"Omongan orang tua tuh selalu bener yaa untung Lesty lebih denger apa kata orang tuanya," imbuh @kkkaa_vril.
"Takutnya orang berpikir oh gara-gara ta'aruf jadi nggak bakal langgeng," timpal @wulanterus.
"Nikah kilat berasa JNE YES," sambung @mihee__xoxo.
Terlepas dari itu, dalam video tersebut Rizki D'Academy sebetulnya sudah menegaskan bahwa pernikahannya dengan Nadya Mustika Rahayu baik-baik saja.
"Aman-aman aja sih sebenarnya," kata Rizki D'Academy.
Baca Juga: Hapus Foto Istri, Rizki D'Academy Bicara Hak dan Privasi
Sayangnya dia enggan bicara banyak soal foto-foto pernikahan yang dihapus di akun Instagramnya. Dia hanya bilang kalau itu bagian dari haknya.
"Nggak apa-apa sih, itu kan juga privasi dan hak sendiri-sendiri ya," jelas Rizki D'Academy.
Yang pasti dia cuma mengatakan kalau masih berkomunikasi dengan istrinya itu.
"Alhamdulillah masih (komunikasi)," jawabnya singkat.
Seperti diketahui, gonjang ganjing rumah tangga Rizki D'Academy berawal saat Nadya Mustika Rahayu kedapatan tidak mengenakan cincin nikah.
Tak lama dari itu, giliran Rizki D'Academy yang memutuskan menghapus semua potret kebersamaannya bareng sang istri.
Berita Terkait
-
Penuhi Asupan Gizi, Segini Biaya Fantastis Rizki-Ridho DA demi Tubuh Berotot
-
Menang Kompetisi Binaraga Internasional, Hadiah Apa yang Didapat Rizki dan Ridho DA?
-
Perjuangan Berat Rizki dan Ridho DA untuk Kompetisi Binaraga di Singapura, sampai Nangis!
-
Nadya Mustika Eks Rizki DA Melahirkan, Gayanya Berkerudung Jadi Omongan
-
Dituding Rumah Tangganya Retak, Nadya Mustika Curhat Ini ke Raffi Ahmad dan Irfan Hakim
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Aditya Zoni Mengungkap, Ada Peran Irish Bella hingga Ammar Zoni Pakai Narkoba Lagi
-
Suami Boiyen Dilaporkan ke Polisi atas Dugaan Penipuan dan Penggelapan, Ancamannya 4 Tahun Penjara
-
Jadi Tersangka, Dokter Richard Lee Malah Sibuk Kritik Pandji Pragiwaksono: Pret Lah!
-
Hearts2Hearts Siap Gelar Fan Meeting Perdana di Jakarta, Catat Tanggalnya
-
Usai Lepas Jilbab, Muncul Video Jule Tampil Seksi dengan Tanktop
-
Jejak Fufufafa Viral Lagi Usai Pandji Disebut Hina Fisik Gibran, Netizen ke Tompi: Ini Kelewatan Dok
-
Manohara Blak-blakan Sengaja Putus Kontak dengan Ibu: Saya Berulang Kali Dimanipulasi
-
Aib Hamili Perempuan Mencuat, Anrez Adelio Anggap Wajar Suka DM Cewek Random
-
Manohara Minta Media Berhenti Gunakan Label "Mantan Istri" Pangeran Kelantan
-
Rain Dikritik Usai Ngambek Gegara Penonton Singapura Tak Antusias