Suara.com - Selebgram Rahmawati Kekeyi Putri Cantikka terlihat menangis histeris saat syuting bareng Nikita Mirzani. Di situ, dia memang menjadi bintang tamu program Nih Kita Kepo yang dipandu ibu tiga anak tersebut.
Hal itu terlihat dalam video 'KETAKUTAN YANG PALING KEKEYI TAKUTIN PUN TERJADI !!! NYAI SAMPE SHOCK !!!' yang diunggah akun YouTube Crazy Nikmir REAL pada Minggu (13/9/2020).
Semua bermula saat Kekeyi sapaannya terlihat dinaikkan ke atas tangga yang berada di depan bus. Belum juga duduk di atas, Kekeyi langsung berteriak kencang.
Tak cuma itu, dia juga menangis histeris hingga dibantu banyak orang agar bisa turun.
"Nggak berani nggak berani ya Allah," kata Kekeyi masih sambil terus menangis.
Setelah turun dia masih menangis dan bersujud di depan ibunya. Kekeyi terus meminta maaf kepada orangtuanya itu apabila punya salah selama ini.
Usai syuting program tersebut, Kekeyi pun diajak Nikita Mirzani ke rumahnya untuk makan pentol atau bakso kesukaannya.
Di situlah, Kekeyi mengungkap alasannya sampai menangis histeris. Dia mengaku takut ketinggian.
"Makanya tadi yang di Nih Kita Kepo kan aku pas waktu ada di atas di bis-nya, itu aku ngerasain kayak ajalku mau mendekati," ucap Kekeyi.
Baca Juga: Tak Mau Lagi Cinta Setingan, Kekeyi Pacari Cowok Nganjuk
Tak percaya begitu saja, Nikita Nirzani bertanya apakah adegan menangis itu hanya akting belaka atau tidak. Namun, Kekeyi langsung membatahnya.
"Itu nangisnya aku nggak akting. Aku kayak mau mendekati ajalku. Di situ aku bilang 'Ya Allah kalau memang bener-bener ajalku mendekati semoga mama aku tetap dapat uang," ungkap Kekeyi.
"Tapi itu nggak tinggi-tinggi banget, lebay deh," timpal Nikita Mirzani.
Dia benar-benar khawatir bisa meninggal dunia gara-gara phobianya itu. Kekeyi tidak mau meninggalkan ibunya seorang diri.
"Aku takut misal aku meninggal, mama aku siapa (siapa yang cari uang) karena mamaku kan sekarang nggak kerja," tutur Kekeyi.
"Keke tulang punggung keluarga?" tanya Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga