Suara.com - Kartika Putri, Reza Bukan dan deretan artis di bawah ini memilih menikah dengan pemuka agama, bukan rekan seprofesi atau pengusaha. Kehidupan para artis-artis ini pun semakin religius karena menikah dengan seorang pemuka agama.
Sebelumnya para artis ini tak terlalu mendalami agama atau bahkan kerap melakukan perbuatan terlarang. Namun mereka menjadi lebih dekat dengan Tuhan setelah menikah.
Lantas siapa saja deretan artis yang menikah dengan pemuka agama? Simak di bawah ini yuk!
1. April Jasmine
Usai dinikahi Ustaz Sholeh Mahmoed Nasution, April Jasmine yang mengawali karier sebagai aktris FTV memutuskan untuk berhenti dari dunia hiburan. April dipersunting Ustaz Solmed di tahun 2011 dan memutuskan untuk berhijab.
Kehidupan mereka kini begitu harmonis. Kebahagiaan April dan Ustaz Solmed semakin bertambah usai hadirnya buah hati.
2. Indri Giana
Indri Giana juga mengawali karirnya sebagai bintang FTV. Indri memutuskan untuk hijrah dan berhijab setelah bertemu dengan Ustaz Riza Muhammad.
Wanita kelahiran 1994 itu menikah di usia yang sangat muda yaitu 19 tahun. Indri mengaku lebih dekat dengan Tuhan setelah menikah dengan Ustaz Riza.
Baca Juga: Sudah 2 Tahun Nikah, Kartika Putri Merasa Dijebak Habib Usman
3. Amanda Zevannya
Amanda Zevannya yang namanya melejit usai mengikuti ajang kecantikan itu dinikahi seorang pendeta bernama Gideon Simanjuntak. Saat ia aktif melakukan pelayanan di Gereja Tiberias, Amanda bertemu dengan jodohnya tersebut.
Sang suami merupakan pendeta Gereja Tiberias hingga membuat Zevannya sering bertemu dengan Gideon. Akhirnya keduanya memutuskan untuk menikah di tahun 2018. Tak lama, wanita kelahiran 1991 itu dikaruniai seorang putra yang menggemaskan.
4. Kartika Putri
Kartika Putri lekat sebagai artis dengan imej seksi sebelum memutuskan berhijrah. Bahkan wanita yang akrab disapa Karput itu sering berpakaian terbuka.
Namun usai bertemu Ustaz Habib Usman Bin Yahya, kehidupan Kartika Putri berubah. Tak lama setelah menjalani taaruf, Karput memutuskan untuk menikah dengan Habib Usman dan berhijrah. Kini wanita 29 tahun itu dikaruniai seorang putri. Karput bahkan dekat dengan anak-anak Habib Usman dari pernikahan sebelumnya.
Berita Terkait
-
Suami Sebut Ngidam Tipu Daya Setan, Kartika Putri Beri Klarifikasi
-
Kartika Putri Bela Habib Usman yang Sebut Ngidam Sebagai Tipu Daya Setan
-
Ngidam dalam Pandangan Islam, Benarkah Tipu Daya Setan seperti Disebut Suami Kartika Putri?
-
Bikin Bumil Sakit Hati, Habib Usman Suami Kartika Putri Sebut Ngidam Tipu Daya Setan
-
Kartika Putri Hamil Anak Ketiga, Habib Usman Targetkan Punya 7 Anak
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat