Suara.com - Vokalis band Repvblik, Ruri Herdian Wantogia membenarkan niatannya bersolo karier. Pelantun Selimut Tetangga itu mengaku ketidaknyamanan di band menjadi alasan utamanya.
"Ya ada personal (masalah)," kata Ruri saat ditemui di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (15/10/2020).
Menurut Ruri, ia tak akur dengan sang leader. Pemikiran dan egonya kerap membuat cekcok.
"Kalau di band itu kan ada leader, terkadang leadernya tuh suka jadi boomerang juga. Kadang dibilang pengin menang sendiri, ego lah gitu. Pemikiran kita kan nggak harus sama ama orang ain kan, adahal tujuan kita baik, tapi hasilnya (respon) negatif," ujarnya.
Ruri tak menjelaskan sudah berapa lama ia memendam ketidaknyamanannya di Repvblik. Meski begitu, ia tak menampik band dan rekan-rekannya itu lah yang membesarkan namanya.
"Saya merasa bangga jadi vokalis Repvblik, terus saya juga besar dari Repvblik. Saya tau Repvblik membesarkan nama Ruri, tapi memang dalam perjalanan itu ada proses panjang," ujarnya.
Ruri mengaku ego dan emosionalitas antar personel cukup tinggi. Tak mudah menyatukan enam kepala menjadi satu.
"Tapi memang harus dijalanin sih. Yang penting gimana cara kita mengkondisikan situasi saat ini," ucapnya.
Apalagi kata Ruri, di situasi pandemi seperti ini, emosi dan stres makin meningkat. Dia bahkan mengaku antar personel sudah jarang berkomunikasi.
Baca Juga: Lagu Selalu Salah Pesan Ruri untuk Personel Repvblik
"Pandemi juga kan bikin kita kadang pemikirannya jadi beda-beda. Emosi berubah-ubah, komunikasi jarang, jadi pas ketemu juga jadi salah komunikasi gitu sih," katanya.
Kini, Ruri telah mengeluarkan single berjudul Selalu Salah yang berisi curhatannya pada rekan band. Kabar kontrak miliaran rupiah dengan label lain pun dibenarkannya.
"Intinya buat saya besar. Kalau nominal..yaaa.. pokoknya Alhamdulillah," kata Ruri Repvblik.
Tak secara gamblang menyebut nominal, Ruri hanya mengaku jumlahnya fantastis bagi orang-orang. Namun, ia menganggap label memberinya harga yang pantas untuk karier yang dirintisnya.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Sandiwara Cinta Republik, Backsound Galau Viral di TikTok
-
Ulasan Buku Gaga dan Ruri: Ajari Anak agar Tidak Mengambil Milik Orang Lain
-
Kondisi Mulai Pulih Usai Kecelakaan, Ruri Repvblik Siap Manggung Lagi
-
Belajar dari Musibah Ruri Repvblik, Ini 5 Tips Aman Kendarai Moge
-
Manajer Bawa Kabar Baik dari Kondisi Ruri Repvblik usai Alami Kecelakaan Tunggal
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Rekam Jejak Pernikahan Gubernur Aceh Muzakir Manaf, Viral Isu Punya Istri Kelima
-
Tembus 850 Ribu dalam 5 Hari, Film Alas Roban Siap Capai 1 Juta Penonton
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan