Suara.com - Angel Lelga dilaporkan balik oleh keluarga mantan suaminya, Vicky Prasetyo terkait tuduhan pencemaran nama baik.
Tak tanggung-tanggung, dalam kasus tersebut, keluarga Vicky Prasetyo didampingi oleh 11 orang pengacara. Menurut Razman Nasution, salah satu tim kuasa hukum, ini jadi sejarah dalam kasus yang melibatkan artis.
"Ini serius barangkali. Ini pengacara terbanyak dalam sejarah artis," kata Razman saat ditemui di Polres Metro Jakarta Pusat, Sabtu (17/10/2020).
Banyak pengacara yang mau membela keluarga Vicky, Razman melanjutkan, sebagai indikasi perlunya penegakan hukum terkait kasus tersebut. Apalagi, Vicky Prasetyo kini tengah jadi terdakwa atas laporan Angel terkait pasal serupa.
"Kalau Vicky bisa masuk karena pasal yang dilaporkan Angel yang menurut kami itu pasalnya juga lemah, kenapa yang telak begini tak diproses," katanya.
Karenanya, Razman juga optimistis bahwa dalam waktu dekat Angel akan dijebloskan ke dalam penjara seperti yang pernah dialami Vicky.
"Ini sesuatu yang harus jadi pembelajaran, kami yakin tidak lama lagi Angel akan merasakan hal yang sama dengan Vicky," kata Razman Nasution.
Sementara pada hari ini, Razman mendampingi adik Vicky, Baby Prasetyo, diperiksa terkait laporan tersebut. Selain Baby, ada dua orang lain juga jalani BAP.
Baca Juga: Kasus Angel Lelga, Adik Vicky Prasetyo dan 2 Saksi Lain Jalani BAP
Berita Terkait
-
Vicky Prasetyo Ikut Komentari Kelakuan Insanul Fahmi: Cowok Kalau Nakal Jangan Cengeng!
-
Dari Gladiator ke Pengusaha: Vicky Prasetyo Investasi 23 Vila Mewah di Wonosobo!
-
Vicky Prasetyo Ngaku Pernah Dibayar Rp1,8 Miliar Cuma untuk Pura-Pura Pacaran
-
Penyesalan Terdalam Vicky Prasetyo: Malu ke Anak hingga Akui 20 Kali Nikah Settingan
-
Vicky Prasetyo Dikabarkan Rogoh Kocek Rp 1,5 Miliar Bantu Nunung Buka Usaha Kuliner
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta