Suara.com - Ulfi Damayanti mengejutkan publik lantaran diduga menyinggung pernikahan ibunya, Elly Sugigi dengan Aher. Bagaimana tidak, dia menyebut bahwa itu hanya settingan.
"Itu settingan," kata Ulfi Damayanti di Instagram Story pada Senin (21/12/2020).
Tak cuma itu, dia juga meminta publik buat tidak serta merta percaya akan pernikahan tersebut.
"Jangan percaya yah," sambungnya.
Semenjak diunggah ulang akun Lambe Turah, pernyataan Ulfi Damayanti pun bikin heboh netizen. Pasalnya, Elly Sugigi sudah membagikan potret pernikahannya dengan Aher di akun Instagram pribadinya.
Netizen tidak menyangka bahwa Ulfi Damayanti berani membongkar aib sang ibunda.
"Hidup banyak drama," ujar @gigi.hrdnr.
"Oohh yang nikahan di Lampung. Sudah kuduga, masa nikah nggak ada orang tua nya ckckck," imbuh @dhianafridamuthia.
"Mpok Elly tuh sebenarnya nyari apa sih, sudah bau tanah banyak beut tingkahnya. Nggak mikirin perasaan anaknya astaga. Andaikan dia emakku bakalan ku masukin kedalam perut biar aman," timpal @riskaajaa2016.
Baca Juga: Elly Sugigi dan Suami Barunya Ikuti Adegan Video Syur 19 Detik
"Nih kalau yang kagak ngerti, mpok Elly sama laki barunya, baru jadi bintang tamu di acara Trans TV jam 10 pagi tadi acaranya. Daaann anaknya update status 33 menit saat acara itu berlangsung. Baik, nggak perlu dikasih tahu, kami para deterjen juga sudah pada tau kok," tambah @sweetlollypop91.
Berita Terkait
-
Elly Sugigi Sempat Sarankan Inara Rusli Nikah Siri, Langsung Disemprot Dewi Perssik
-
Di Hadapan Buruh, Aher Usul Kontrak Kerja Cukup Setahun dan Outsourcing Dibatasi
-
Aher Terima Curhat Buruh: RUU Ketenagakerjaan Jadi Sorotan, PHK Sepihak Jadi Ancaman
-
Ketua BAM DPR Aher Janji UU Ketenagakerjaan Baru akan Lebih Baik Usai Temui Buruh KASBI
-
Nomor WA Elly Sugigi Dibajak, Pelaku Incar Rekan Artis dengan Modus Pinjam Uang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Betrand Peto Jelaskan Pilihannya Tinggal Bersama Ruben Onsu: Demi Keadilan untuk Ayah
-
Denada Dianggap Menjual Tangis di Acara DMD, Seruan Boikot Menggema
-
Deddy Mulyadi Semprot Sudrajat Penjual Es Gabus karena Ketahuan Bohong soal Biaya Sekolah Anak
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
Catat! Beberapa Jalan yang Dialihkan di Tangerang karena Syuting Film Lisa Blackpink
-
Profil Katie Qian Fashion Stylist No Na, Sudah Jadi Langganan Artis Dunia
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi