Suara.com - Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus mengungkap bahwa Gisella Anastasia alias Gisel tidak bisa hadir dalam pemeriksaan kasus video syur.
Seharusnya, dia menjalani pemeriksaan sebagai tersangka pada hari ini, Senin (4/1/2021). Tapi dia berhalangan hadir lantaran harus menjemput anaknya di bandara.
Dalam pernyataannya, Yusri Yunus menyebutkan bahwa Gisella Anastasia melalui tim kuasa hukumnya meminta agar pemeriksaannya dijadwalkan ulang.
"Dia minta dan kita jadwalkan (ulang)," jelas Yusri Yunus.
Dengan demikian, Gisella Anastasia diharapkan hadir buat diperiksa pada Jumat (8/1/2021).
"Hari Jumat kita lakukan pemeriksaan sebagai tersangka," imbuhnya.
Berbeda dengan Gisella Anastasia, Michael Yukinobu de Fretes alias Nobu justru memenuhi panggilan penyidik. Dia tiba ke Polda Metro Jaya sekira pukul 10.00 WIB pagi tadi.
Baik Gisella Anastasia dan Michael Yukinobu de Fretes memang sudah sama-sama ditetapkan sebagai tersangka. Keduanya mengakui kalau merupakan pemeran dalam video syur yang beredar di jagat maya.
Video berdurasi 19 detik itu disebut mereka direkam di salah satu hotel di kawasan Medan, Sumatera Utara. Momen itu terjadi pada 2017.
Baca Juga: Ini Alasan Gisel Tidak Hadir di Mapolda Metro Jaya
Padahal kala itu, Gisella Anastasia masih resmi bestatus sebagai istri Gading Marten.
Berita Terkait
-
Sinopsis Modual Nekad: Sekuel Film Modal Nekad, Gisella Anastasia Tampil Berhijab
-
Gempi Mulai Didekati Cowok, Gading Marten Ketar-ketir
-
Selain Raisa dan Hamish Daud, 4 Artis Juga Jalani Co-Parenting untuk Jaga Psikologis Anak
-
Cinta Brian Ngaku Capek Ngemong, Callista Arum Balas Kalem tapi Nampol
-
Cinta Brian Diduga Sindir Mantan, Netizen: Umur 18 Tahun Berharap Apa?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
5 Film Indonesia Original Netflix 2025, Terbaru Lupa Daratan
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?