Suara.com - Alwiansyah membuat penampilan mengesankan di ajang The Next Didi Kempot yang diadakan pada Rabu (6/1/2021) malam. Di situ, dia menyanyikan lagu Berbeza Kasta yang dipopulerkan oleh Thomas Arya.
Hal itu terlihat dalam video yang diunggah di akun YouTube officialgtvid yang berjudul 'Pecah Banget... Semua Dewan Juri Joget Bersama Alwiansyah - [Berbeza Kasta] THE NEXT DIDI KEMPOT'.
Semua bermula saat Tika salah satu kontestan The Next Didi Kempot menantang Alwiansyah.
"Kak Tika mau Alwi nyanyi Berbeza Kasta, gimana?" tanyanya dari atas panggung.
"Oke oke," jawab Alwiansyah menerima tantangan.
Mendengar itu, Andhika pratama yang berperan sebagai host pun langsung kaget. Dia meminta agar Alwiansyah buat segera menyanyikan lagu tersebut.
Menariknya lagi, bocah tersebut tidak membawakan lagu itu sendirian. Dia justru berduet bareng Tika.
Aksi keduanya pun sukses bikin para juri bergoyang. Via Vallen hingga Danang bahkan tidak henti-hentinya tersenyum melihat performa Alwiansyah.
Tak pelak, pertunjukkannya itu pun langsung dibanjiri komentar positif dari para netizen.
Baca Juga: Asisten Jadi Peserta The Next Didi Kempot, Begini Kata Dinar Candy
"Sultan Kolaka tambah keren aja mana suaranya sahabat Alwi like comment biar trending guys," kata salah satu netizen di kolom komentar.
"Ayo pangeran Kolaka alwiansyah semangat terus ya dek Alwi," imbuh lainnya.
"Alwi idolaku, kamu Keren banget," timpal lainnya.
Terlepas dari itu, ajang The Next Didi Kempot sendiri tayang setiap Rabu pukul 19.00 WIB di GTV. Program ini juga bisa ditonton ulang di aplikasi RCTI+.
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih