Suara.com - Rumah tangga sederet artis ini tak disangka-sangka ternyata bermasalah. Padahal selama ini terlihat adem ayem dan harmonis.
Tak cuma satu dua, ada empat artis yang rumah tangganya sedang di ujung tanduk perceraian. Bahkan sudah ada yang melayangkan gugat cerai, siapa aja nih rumah tangga selebriti yang kelihatan adem ayem namun ternyata retak? Berikut ini rangkuman Suara.com.
1. Nindy Ayunda - Askara Parasady Harsono
Pasca tertangkap Polisi, Askara Parasady Harsono digugat cerai oleh Nindy Ayunda. Sebelumnya, Nindy Ayunda dan suaminya sendiri kerap mengunggah momen mesra berdua.
Baru terungkap, rupanya Nindy Ayunda menceraikan suaminya karena ada Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). Hal ini pun cukup mencengangkan karena keduanya selalu terlihat romantis.
2. Rey Utami - Pablo Benua
Rey Utami dan Pablo Benua kelihatan adem ayem selama menjalani hukuman di penjara. Namun, tak lama kemudian keduanya bertukar pesan bahwa Pablo Benua akan menceraikan Rey Utami.
Belum lama ini, Rey Utami bahkan mengumumkan di Instagram miliknya kalau ia disomasi oleh Pablo Benua.
3. Stefan William - Celine Evangelista
Baca Juga: Bams eks Samsons Hingga Ricky Cuaca, 5 Artis Pria Sukses Diet
Baru-baru ini, rumah tangga Stefan William dan Celine Evangelista menuai perhatian. Pasalnya, menurut Celine Evangelista rumah tangganya dengan Stefan William sedang ada masalah.
Belum lama ini pun, ada video beredar di sosial media menunjukkan Celine Evangelista bertemu dengan keluarga besarnya di sebuah tempat makan. Celine Evangelista terlihat sedang menangis di pelukan ibundanya. Duh, semoga baik-baik aja ya.
4. Aura Kasih - Eryck Amaral
Pernikahan Aura Kasih dan Eryck Amaral kini memang di unjung tanduk. Ibu satu anak ini telah melayangkan gugatan cerai.
Usut punya usut, Aura Kasih menggugat cerai Eryck Amaral karena tak pulang ke Indonesia selama 10 bulan. Ia pun sempat menyindir suaminya karena tak menanyakan kabar anak.
Berita Terkait
-
Bintangi Film Danyang Wingit, Fajar Nugra Deg-degan Akting Bareng Celine Evangelista di Air Terjun
-
Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor Celine Evangelista sebelum Berhijab
-
Celine Evangelista Tanpa Hijab di Film Danyang Wingit, Begini Penjelasannya
-
Kocak! Celine Evangelista Sindir Perceraian Cerai Virgoun di Preskon Film
-
Bikin Ngakak, Celine Evangelista Sebut Honor jadi Alasan Bintangi Film Danyang Wingit: Jumat Kliwon
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Hidup Berubah Drastis Berkat TikTok, Jennifer Coppen Akui Popularitas Baru Bawa Konsekuensi
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy