Suara.com - Kado ulang tahun berupa mobil mewah dari Nagita Slavina untuk Raffi Ahmad dicurigai warganet sebagai barang bekas. Spekulasi ini muncul saat Raffi pamer mobil tersebut di Instagram.
Dalam foto yang diunggah, Raffi Ahmad tampak memeluk Gigi, sapaan akrab Nagita Slavina. Di belakang mereka ada Mobil Mercedes-Benz v260 yang harganya ditaksir miliaran rupiah.
"Dikasih mobil baru sama Istri Wow Alhamdulillah," tulis Raffi Ahmad di caption.
Warganet salah fokus alias salfok dengan plat nomor mobil berwarta hitam itu. Sebab pajak mobil diketahui akan habis pada Maret mendatang.
"Pajaknya udah mau mati bang," komentar @jalingyuda.
"Tapi kok plat nomornya habis bulan depan A," timpal @dyanfabiolla.
"Masa iya sultan kasi hadiah mobil second?" seru @ayongopi
Kemudian ada warganet yang memberikan penjelasan bahwa plat nomor tersebut cuma sementara.
"Pada permasalahin platnya, itu cuma surat jalan guys yang berlaku cuma 1 bulan aja. Karena mobil build up stnk bisa jadi kurang lebih 1 bulanan. Banyak belajar lagi yukk, jangan gampang menghujat. Jadi malukan keliatan pendek pengetahunannya," tulis @rinirukmini beri penjelasan.
Baca Juga: Harganya Rp 3 Miliar, Ini Penampakan Kado Raffi Ahmad Buat Nagita
Sebelum mobil, Nagita Slavina lebih dulu menghadiahi vespa seharga Rp300 juta. Sebaliknya, Gigi juga dapat kado tak kalah mewah dari Raffi. Ya, mereka memang ulang tahu di tanggal yang sama.
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Makan Cokelat Louis Vuitton, Harganya Fantastis tapi Tetap Dibagi-bagi
-
Rayyanza Malik Ahmad Sekolah di Mana? Sudah Pandai Mengaji Al-Fatihah
-
Raffi Ahmad Terharu, Presiden Prabowo Tanyakan Langsung Kondisi Mama Amy
-
Bukan Gaya-Gayaan, Ternyata Ini Alasan Nagita Slavina Andalkan Peralatan Dapur Pintar
-
Viral Foto Pria Mirip Olga Syahputra, Warganet Ungkap Fakta Mengejutkan di Baliknya
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Letto Sulap Lagu Sandaran Hati Jadi Koplo di Synchronize Festival 2025
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Richard Lee Cecar Hasan Nasbi: Jadi Komisaris BUMN karena Kedekatan atau Utang Jasa?
-
The Cottons Bahas Isu Keracunan MBG di Synchronize Fest, Ada 'Perdebatan' Kecil
-
Aksi Hindia di Synchronize Fest 2025, Bendera Palestina Berkibar di Layar Besar
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl
-
Nunung Srimulat: Kalau Gak Ditangkap, Mungkin Saya Sudah Mati
-
Sinopsis dan Alasan Nonton Genie, Make a Wish: Drama Baru Kim Woo Bin dan Bae Suzy di Netflix
-
Belum Lunasi Pembayaran Pembelian Lahan, Taqy Malik Disentil Pakai Kisah Sahabat Nabi Muhammad
-
Dituduh Tabrak Lari Sampai Dicap Pembunuh, Nadya Almira Sampai Takut ke Alfamart