Suara.com - Rumah tangga Angela Lee besama Alexander terusik oleh seorang cewek usil. Cewek tersebut sengaja memancil emosi Angel dengan menyebut Alex tengah bersamanya.
Hal itu terungkap dari unggahan Angela Lee di Instagram, Kamis (11/3/2021) malam. Di situ, Angel mengunggah akun Instagram dengan nama @chintyazuu. Di bagian foto profil terlihat foto cewek cantik dan seksi mengenakan tank top putih.
Di bagian slide berikutnya, Angela Lee mengunggah percakapannya dengan @chintyazuu.
"Woi @n7i#n^, lu mau ganggu rumah tangga gue? Lu bilang laki gue lagi di situ. Ini orangnya ada di depan gue," tulis Angela Lee.
Tapi sayangnya dan entah apa alasannya, Angela Lee kemudian menghapus unggahannya itu. Kemudian akun @chintyazuu juga lenyap dari Instagram.
Di Insta Story, ibu satu anak ini kemudian mengunggah sebuah gambar yang menyiratkan dirinya tak mau ambil pusing dengan masalah tersebut.
"Daripada ngurusin orang gila mendingan ngurus kerjaan," tulis Angela Lee tampak di depan laptop, sambil memegang sebuah botol minuman.
Seperti diketahui, Angela Lee melepas status jandanya dengan menikah dengan Alexander pada 20 Oktober 2020.
Sebelumnya, Angela Lee sempat menikah dengan David Herdian dan dikaruniai seorang anak. Namun pernikahan tersebut berujung pada perceraian.
Angela Lee pun berharap Alexander menjadi pelabuhan terakhirnya.
"Cuman setelah belajar dari kegagalan, kali ini aku mau bangun pondasi yang dari Tuhan," tutur Angela Lee, beberapa waktu lalu.
Berita Terkait
-
Sosok Alexander Assad, Mantan Angela Lee yang Kini Jadi Suami Clara Shinta
-
Kronologi Penggelapan Tas Mewah Rp3,2 Miliar, Ini Peran Artis Angela Lee
-
Punya Nama Mirip, Angela Tee Sering Dikira Angela Lee Sampai Bisnisnya Kena Masalah
-
Andai Diberi Kesempatan, Angela Lee Siap Cicil Pelunasan Utang 15 Tas Mewah Rp3,2 Miliar
-
Tak Bisa Lunasi Utang Pembelian 15 Tas Mewah, Angela Lee Berdalih Harus Nafkahi Anak
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman