Suara.com - Arsy Hermansyah yang merupakan putri Anang Hermansyah dan Ashanty kini menginjak usia 6 tahun. Pertanyaan-pertanyaan kritis pun sudah mulai dilontarkan olehnya.
Baik Aurel dan Ashanty sampai bingung menjawab saat Arsy bertanya. Bahkan kakak Arsya Hermansyah itu juga pernah berdebat dengan ayahnya.
Ini dia 3 celetukan kritis Arsy yang bikin geleng-geleng kepala sekaligus kagum. Simak yuk di bawah ini biar nggak penasaran.
1. Larang Anang hisap vape
Arsy tampak kesal saat dilarang Anang untuk membawa mainan beberapa waktu lalu. Ia malah melarang balik ayahnya untuk menghisap rokok elektrik atau vape.
"Biar adil, biar enggak marah-marah. Jadi kalo Ayah enggak ngebolehin ini, Arsy enggak ngebolehin itu juga. Kalo Ayah enggak ngebolehin Arsy apa, Arsy enggak ngebolehin Ayah nge-vape," kata Arsy.
"Kenapa? Apa alasannya?" tanya Anang. "Karena Ayah larang Arsy. Maksudnya larang (keinginan) yang Arsy mau banget. Mainan," jawab Arsy Hermansyah.
2. Tanya soal pernikahan
Saat tahu Anang dan Ashanty sudah punya anak Aurel dan Azriel sebelum menikah, Arsy mengaku bingung. Pada Aurel, bocah 6 tahun itu blak-blakan menyampaikan pertanyaannya.
Baca Juga: Ashanty Nangis Kenang Masa Lalunya dengan Aurel: Cinta Tak Selalu Sedarah
"Kok Bunda punya anak duluan baru nikah? Harusnya nikah dulu baru punya anak kan? Kak Loly harus jawab ya," tanya Arsy dilansir dari channel YouTube The Hermansyah A6 kepada Aurel.
Karena melihat foto Aurel dan Azriel hadir di pernikahan ayah ibunya membuat Arsy bingung. Dengan polosnya Arsy tak tahu kalau Ashanty bukan ibu kandung Aurel dan Azriel.
3. Takut kiamat
Arsy mendadak membahas soal kiamat hingga menangis. Arsy tetap mengajukan pertanyaan-pertanyaan kritis walau sudah dijelaskan
"Bunda, kita nggak hari kiamat kan? Katanya kalau kiamat itu di pantai ya?" tanya Arsy. "Kiamat itu nggak di pantai, kalau kiamat semuanya rata kak. Arsy rata, ini rata. Kita nggak tahu kapan datangnya hari kiamat," kata Ashanty.
"Kalau mati nggak tahu, tapi kalau kiamat InsyaAllah belum sayang," ucap Ashanty. "Takut kayak film Delisa itu," kata Arsy. "Oh itu tsunami sayang. Itu kiamat kecil," jawab Ashanty pada Arsy. Duh, pinter banget nih Arsy!
Berita Terkait
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
-
Jelang Sidang Lawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa Ajukan Penangguhan Penahanan
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Perubahan Wajah Jadi Sorotan, Ashanty Ungkap Penyebabnya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!