Suara.com - Gus Miftah mendadak bikin heboh usai kedapatan mempunyai akun di Bigo Live. Di situ, dia bahkan menjadi salah satu pengisi acara lomba yang diadakan Bigo Live.
Hal itu terlihat dalam unggahan akun Lambe Turah di Instagram pada Senin (5/4/2021).
"Assalamualaikum, bro sebentar lagi bulan puasa. Mau nggak dapetin hadiah duit ratusan juta? Caranya gampang. Kamu bisa ikut lomba nyanyi nyanyi, solawatan dan stand up comedy dengan tema Islam yang diselenggarakan Bigo Live Caranya gampang. Daftarkan diri kalian," ucap Gus Miftah.
"Insya Allah Gus Miftah akan hadir di grand finalnya," sambungnya lagi.
Setidaknya ada tiga postingan yang dibagikan oleh Lambe Turah termasuk yang menunjukkan akun Bigo Gus Miftah.
"Wah Gus Miftah ngalahin para 'angel' bigo. Top Markotop Numero Uno," tulis Lambe Turah sebagai caption.
Tak pelak, unggahan itu pun segera disorot netizen. Mereka berbondong-bondong mengomentari aksi Gus Miftah yang mempunyai akun Bigo Live.
"Bukanya dia juga yang ceramah-ceramah di diskotik khan... (pendapatku yaa) justru bagus tepat sasaran... satu dan dua orang yang denger ceramahnya bisa tobat khan baik," kata @prelovedme2021 di kolom komentar.
Baca Juga: Gus Miftah Bicara soal Kehamilan Nagita Slavina
"Mantap nih, biasanya ceramah di club malam, sekarang di Bigo, niatnya mulia insya Allah, semoga selalu di lindungi oleh Allah," timpal @fajar_algfr.
"Kerennlah pakkk," imbuh @setianursaleh05.
"Cara dakwah beliau memang benar-benar berbeda," tambah @r.adhynugroho.
"Bagus juga loh ya.coba deh pikir. Kalo ceramah di mesjid targetnya pasti untuk orang-orang yang "minimal" Sudah sedikit banyak mengerti agama. Kalo ceramah di bigo atau diskotik kan tepat sasaran banget. Brilian sih," sambung @rahmatbushori.
Berita Terkait
-
Viral Ibu Pemilik Warung Menangis dan Sungkem ke Gus Miftah, Tuai Pro Kontra
-
Gus Miftah Nongol di Kandang Arsenal, Doakan The Gunners Juara, Chelsea Minggir Dulu
-
Bikin Acara Istighosah, Gus Miftah Paksa Gus Ipul dan Gus Ipang Wahid Rogoh Kocek Sendiri
-
Gus Miftah Kritik Bantuan Bencana yang Dilempar dari Helikopter: 'Niat Baik Harus dengan Cara Baik'
-
Gus Miftah Sebut Bencana Sumatra Layak Jadi Bencana Nasional, Ajak Introspeksi Massal
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Skylines Malam Ini: Aksi Tanpa Batas di Planet Alien, Kembali Hadirkan Intensitas Yayan Ruhian
-
Film Checkout Sekarang, Pay Later: Bukan Sekadar Urusan Pinjol, Tapi Misi Mata-Mata Penuh Komedi
-
Deretan Film dan Drama Yoo Seon Ho yang Akui Pacaran dengan Shin Eun Soo
-
Heboh Temuan Tabung Pink Saat Lula Lahfah Meninggal, Polisi Tegaskan Tak Ada Unsur Pidana
-
Sunda Emperor, Film 100 Persen Berbahasa Sunda yang Siap Tayang di Bioskop 2026
-
Ubah Luka Jadi Karya, Saphira Adya Rilis Album Debut Heart String dari Catatan Diary Pribadi
-
Lisa BLACKPINK Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Pintu Air 10 Bakal Mendunia
-
Hotman Paris Geram, Sebut Minta Maaf ke Penjual Es Tak Hapus Dosa Aparat
-
Curhat Warga Memutar Jalan 1 Jam Lebih Lama Imbas Syuting Film Lisa BLACKPINK di Tangerang
-
Syuting Film 'Tygo' Lisa Blackpink di Pintu Air 10 Tangerang Dimulai Besok, Mobil Properti Siaga