Suara.com - Artis Wulan Guritno resmi bercerai dengan suaminya, Adilla Dimitri. Keduanya diputus cerai secara verstek oleh Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengingat Adilla Dimitri tak pernah menghadiri sidang.
"Iya (verstek), keputusannya hari ini," ungkap kuasa hukum Wulan Guritno, Ficky Fernando di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Kamis (8/4/2021).
Kendati begitu, dia tak bisa menjelaskan apakah itu kesepakatan keduanya buat bercerai secara verstek atau tidak.
"Wah saya nggak tau kalau secara personal bagaimana mereka. Agenda hari ini masih panggilan tergugat tapi karena tidak hadir di pemeriksaan saksi (hari ini), jadi sudah putusan," jelasnya.
Yang pasti, Ficky Fernando menegaskan majelis hakim sudah memutus cerai Wulan Guritno dan Adilla Dimitri. Namun, salinan resmi putusannya belum diterima oleh pihaknya.
"Udah ketok palu cuma kita belum terima berita resminya jadi kita tunggu aja (saliann) putusan resminya nanti," katanya.
Sekedar diketahui, Wulan Guritno melayangkan gugatan cerai terhadap sang suami, Adilla Dimitri pada 25 Februari 2021. Pasangan ini menikah pada 27 Maret 2009.
Dari pernikahannya, mereka dikaruniai dua orang anak yakni London Abigail Dimitri dan Jeremiah Alric Dimitri.
Baca Juga: Ario Bayu hingga Istri Lukman Sardi Jadi Saksi Sidang Cerai Wulan Guritno
Sebelumnya, Wulan Guritno juga sempat membangun rumah tangga dengan Atilla Syach dan dikaruniai seorang putri, Shaloom Razade Syach.
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Serum Finally Found You untuk Kulit Glowing, Nomor 1 Andalan Wulan Guritno
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Film Malam 3 Yasinan: Drama Horor Keluarga yang Penuh Ketegangan!
-
Bukan Hantu Biasa, Wulan Guritno Bawa Horor Naratif ke Malam 3 Yasinan
-
Tepis Isu Nepotisme, Wulan Guritno Beberkan Proses Casting Shaloom Razade
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Voyagers Malam Ini: Eksperimen Psikologis: Apa yang Terjadi Jika Manusia Bebas dari Kontrol?
-
Skylines Malam Ini: Aksi Tanpa Batas di Planet Alien, Kembali Hadirkan Intensitas Yayan Ruhian
-
Film Checkout Sekarang, Pay Later: Bukan Sekadar Urusan Pinjol, Tapi Misi Mata-Mata Penuh Komedi
-
Deretan Film dan Drama Yoo Seon Ho yang Akui Pacaran dengan Shin Eun Soo
-
Heboh Temuan Tabung Pink Saat Lula Lahfah Meninggal, Polisi Tegaskan Tak Ada Unsur Pidana
-
Sunda Emperor, Film 100 Persen Berbahasa Sunda yang Siap Tayang di Bioskop 2026
-
Ubah Luka Jadi Karya, Saphira Adya Rilis Album Debut Heart String dari Catatan Diary Pribadi
-
Lisa BLACKPINK Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Pintu Air 10 Bakal Mendunia
-
Hotman Paris Geram, Sebut Minta Maaf ke Penjual Es Tak Hapus Dosa Aparat
-
Curhat Warga Memutar Jalan 1 Jam Lebih Lama Imbas Syuting Film Lisa BLACKPINK di Tangerang