Suara.com - Chef Juna dan pacarnya, Citra Anidya akhirnya membantah sudah menikah usai buat heboh Instagram pada Minggu (11/4/2021) kemarin. Keduanya kompak memberikan klarifikasi lewat akun Instagram masing-masing.
Pemilik nama asli Juna Rorimpandey itu memastikan belum ada pernikahan seperti pengakuan Citra Anindya.
"Chef curang nih nikah nggak kabarin fans huhu," komentar akun @alfistajulio19 di postingan terakhir Chef Juna di Instagram.
"@alfistajulio19 haahahha nggak ada yang nikah," balas Chef Juna.
Sementara perempuan yang berprofesi sebagai DJ itu menegaskan hanya bercanda saat mengaku sudah menikah dengan juri Master Chef Indonesia tersebut.
"Candaan dong oi. Serius-serius amat," tulis Citra Anidya di Instagram Story.
Sebelumnya, pengakuan nikah itu tertuang dalam komentar Citra Anidya saat menanggapi komentar warganet. Ia awalnya memamerkan foto bersama Chef Juna yang ikut menemaninya bekerja.
“Kali ini kerjanya ditemenin laki aing,” tulis Citra Anidya, Minggu (11/4/2021).
Baca Juga: Makam Ayah Raffi Ahmad Diomongin, Chef Juna Nikahi Citra Anidya
Chef Juna tak kalah romantis dengan memberikan balasan bahwa dirinya menjadi penjaga untuk sang kekasih.
“Jadi bodyguard sekali-kali,” kata Chef Juna.
Tapi interaksi ini kemudian mendapat permintaan warganet. Pasangan itu diminta menikah karena dianggap terlalu lama berpacaran.
“Nikah euy, kelamaan pacarannya,” kata @ekarismiyati.
Tanpa diduga, DJ yang akrab disapa Ncit itu mengatakan ia telah menikah dengan Chef Juna.
“Udah kaliii,” kata Citra Anidya membalas singkat.
Berita Terkait
-
Profil 2 Juri Baru MasterChef Indonesia 13 yang Dampingi Chef Juna
-
Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
-
Baru Diungkap, Chef Juna Akui Mayoritas Masakan Peserta Masterchef Indonesia Tak Enak
-
Rahasia Cengkih Manado Terungkap, Film Pendek A (C)love Story Bikin Lapar Mata dan Perut
-
Rahang Tuna dan Ikan Asap: Dua Hidangan Ikonik yang Lahir dari Kolaborasi Chef Juna dan Chef Arcad
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Ayah Farel Prayoga Protes Soal Penghasilan Rp10 Miliar, Manajer Beri Klarifikasi
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Numpang Hidup di Bekas Kediaman Komeng
-
Via Vallen Umumkan Hamil Anak ke-2, Pamer Baby Bump di Tengah Salju
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Demi Anak, Andi Soraya Jenguk Steve Emmanuel yang Baru Bebas dari Penjara
-
Ikhlas Melepas Ayah, Gilang Dirga Sambut Tahun 2026 dalam Suasana Duka