Suara.com - Citra Monica menggelar bridal shower menjelang menikah dengan Ifan Seventeen. Acara itu digelar di pusat perbelanjaan di kawasan Jakarta Barat.
Momen bridal shower itu diposting oleh Citra Monica di Instagram. Dalam sejumlah foto, dia terlihat pasrah dikerjai teman-temannya.
Dia tampak mengenakan baju pengantin berwarna pink dan wajahnya dicoret-coret lipstik. Tidak sampai disitu, Citra Monica juga diarak buat menyapa hingga foto bareng pengunjung mal.
"Diarak-arak di mall, disuruh jalan bak model, nyapa orang yang nggak dikenal, minta selfie, TikTokan sambil joget di dalam mal yang rame pengunjungnya sambil ditontonin orang," tulis Citra Monica sebagai caption.
Perempuan yang sebelumnya memiliki satu anak itu mengaku cukup malu. Namun dia tetap merasa bahagia.
"Kalian memang juara bikin aku malu ya, tapi gimanapun juga aku happy, begitu lah kira-kira perasaan ku," sambungnya.
Netizen pun langsung merespon postingan tersebut. Salah satunya datang dari calon suaminya, Ifan Seventeen yang memberi komentar emoji tertawa geli.
"Ini mah yang terakhir," tulis akun @evisetiani.
"Semoga lancar sampai hari H. Kak Citra manis banget masyaAllah," timpal lainnya.
Baca Juga: Ayah Citra Monica Tak Bisa Jadi Wali, Digantikan Petugas KUA
Beberapa netizen juga ada yang menyanjung kecantikan Citra Monica.
"Masya Allah muka celometan tetap aja nggak mengurangi kecantikan kak Citra," ujar @azieee95.
"Eh ada yang plagiat almarhumah Dylan," imbuh @usyaibatul.fadilah.
Berita Terkait
-
Ifan Seventeen Unggah Pujian untuk Dasco di Momen Ulang Tahun ke-57
-
Ifan Seventeen Bahas Utang PFN Capai Rp2,7 Miliar: Bukan Bermaksud Menyalahkan..
-
Film Merah Putih One for All Lolos Tayang Bioskop, Ini Kata Ifan Seventeen
-
Ogah Dikaitkan dengan Film Merah Putih One For All, PFN Bikin Animasi Sendiri
-
Komentari Kualitas Merah Putih One For All, Ifan Seventeen Ajak Masyarakat Tunggu Film Animasi PFN
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta