Suara.com - Film Baywatch bakal tayang malam ini di bioskop Trans TV, Rabu (26/5/2021) pukul 21.30 WIB. Sebelum nonton, tak ada salahnya untuk menyimak sinopsis Baywatch berikut ini.
Digarap oleh sutradara Seth Gordon, film denga durasi 121 menit ini mengusung genre aksi komedi.
Rilis pada 19 Juli 2017, Baywatch dibintangi sejumlah artis papan atas seperti Dwayne Johnson, Zac Efron, Pamela Anderson, hingga Alexandra Daddario.
Sinopsis Baywatch
Plot film ini mengisahkan penjaga pantai di Emerald Bay, Florida, yang disebut Baywatch. Dipimpin oleh Letnan Mitch Buchannon (Dwayne Johnson), tim ini telah berhasil berhasil menyelesaikan ratusan kasus.
Regenerasi penjaga pantai dimulai, dan tersaringlah tiga calonnya. Summer Quinn (Alexandra Daddario) seorang surfer, Ronnie Greenbaum (John Bass), dan Matt Brody (Zac Efron).
Mitch memberikan tugas kepada Brody melakukan pelayanan masyarakat. Lantaran aksinya yang menyelamatkan perempuan saat akan tenggelam. Padahal peraturannya, para kontestan tidak diperbolehkan menangani kasus di pantai itu.
Namun tak lama setelah itu, Mitch bersama para kontestan itu dihadapkan pada sebuah kasus untuk menyelidiki orang-orang yang menyelundupkan obat-obatan terlarang di pantai.
Victoria Leeds (Priyankan Chopra) ternyata menjadi dalang di balik kejahatan ini. Lalu bagaimana tim Baywatch menghentikan kejahatan itu?
Baca Juga: Sony Bantah Rumor Pembuatan Film dari Game God of War
Temukan kelanjutan sinopsis Baywatch dengan menonton tayangan Bioskop Trans TV malam ini, Rabu (26/5) pukul 21.30 WIB. Jangan sampai terlewat!
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku
-
Dominasi Hyun Bin dan Son Ye Jin di Blue Dragon Film Awards 2025, Ini Daftar Lengkap Pemenangnya
-
Reaksi Kocak Deddy Corbuzier Diminta Rujuk Gegara Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa
-
Sumber Kekayaan Habib Bahar bin Smith, Aset Miliaran Rupiah dari Jualan Air Doa
-
6 Potret Ganteng Tristan Molina yang Digosipkan Dekat dengan Olla Ramlan
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse