Suara.com - Sudah bukan rahasia lagi jika artis Korea kerap jadi langganan brand-brand untuk jasa endorse. Seperti sederet idol Kpop di bawah ini.
Sejumlah brand fashion ternama dunia kerap mendapuk artis Korea sebagai brand ambassador atau duta sebagai tujuan untuk endorse guna melancarkan promosi.
Sederet idol Kpop berikut ini telah digandeng brand terkenal dan mendapatkan penghasilan fantastis dari endorse.
Penasaran berapa tarif endorse sederet idol Kpop? Simak ulasannya yang berdasarkan Vogue Bussiness Kati Chitakorn berikut ini.
Merek seperti Chanel, Celine, hingga Prada, menggandeng idol Kpop untuk melancara
1. G-Dragon
Peran G-Dragon sebagai brand ambassador Chanel sejak 2020 telah membawanya meraup pundi-pundi USD 4,92 juta atau setara Rp 70 miliar dengan konten yang ditonton 164 juta kali.
Dengan 14 konten G-Dragon di Instagram pribadinya, maka untuk postingan 12 juta tayangan dihargai sebesar USD 350 ribu atau setara Rp 5 miliar.
2. Jennie Blackpink
Baca Juga: 5 Idol Kpop dengan Masa Trainee Singkat, Ada yang Cuma Sehari!
Jennie Blackpink telah meraup USD 28,5 juta atau Rp 392 miliar lewat konten kerja samanya dengan Chanel sepanjang Januari 2020 hingga Juni 2021.
Pelantun tembang Solo ini telah mengunggah 27 konten soal Chanel di Instagramnya. Maka, setiap postingan dengan 35 juta impresi, dihargai USD 1,05 juta atau setara Rp 14 miliar.
3. Irene Red Velvet
Irene Red Velvet mendapatkan USD 1,98 juta atau setara Rp 28 miliar usai didapuk sebagai brand ambassador Prada.
Berdasarkan lima unggahan Prada di Instagram Irene, tarif setiap postingan dan promosi media rata-rata mencapai USD 400 ribu atau Rp 5 miliar.
4. Aespa
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV