Suara.com - Presenter dan YouTuber terkenal Gofar Hilman lagi jadi perbincangan hangat warganet. Pemicunya, ada seorang perempuan di Twitter yang mengaku pernah jadi korban pelecehan Gofar.
Nama Gofar sampai Trending Topic gara-gara pengakuan akun @quweenjojo atau Nyelaras itu. Gofar sendiri telah membantah tudingan tersebut.
Buntut dari kehebohan tersebut, sebuah video saat Gofar jadi bintang tamu Tonight Show Premiere kembali dicari warganet. Padahal, video tersebut sudah diunggah di kanal YouTube TonightShowNet sekitar sebulan lalu.
Di situ, Gofar mengakui pernah berhubungan badan dengan lebih dari 100 perempuan. Semula host Desta yang bertanya dan mengonfirmasi kabar itu padanya.
"Gofar nih gosipnya pernah berhubungan badan dengan lebih dari 100 wanita," kata Desta.
Saat itu Gofar menjawab, "Gue revisi, pas umur 21."
Jawaban Gofar membuat Desta dan dua host lainnya, Hesti Purwadinata dan Vincent tertawa.
Belum puas dengan jawaban Gofar, Desta kembali bertanya. Kali ini, jawaban Gofar cuku panjang.
Dia bercerita sering bertemu perempuan dan lupa dengan namanya. Sehingga, dia perlu mencatat nama orang yang ditemuinya.
Baca Juga: Gofar Siap Bawa Kasus Dugaan Pelecehan ke Meja Hijau, Publik: Lawless Kok Pake Jalur Hukum
"Jadi kan gue orangnya lupaan sama nama, jadi saat itu tuh kalau misalnya ngapa-ngapain gue catet. Namanya ini ketemunya di mana. Kalo nama suka lupa tapi tempat ketemunya, gue catet tuh dulu," kata Gofar.
Tak berhenti di situ, Gofar kemudian mengenang sebuah kejadian yang dia anggap lucu gara-gara punya sifat pelupa. Pada suatu waktu, dia berkenalan dengan seorang perempuan, tapi sebenarnya dia sudah saling mengenal sebelumnya.
"Jadi di sebuah klub di Senopati tiga tahun lalu, wah nih cewek lucu juga nih, terus kenalan segala macem balik bareng tuh," katanya.
"Terus pas pagi-pagi ngobrol kata ceweknya 'berengsek lu, kita pernah tahu' terus ngapain gue capek-capek ngelobi kalau gitu. Jadi gue ngelobby dua kali dengan cara yang sama," ujarnya lagi.
Video tersebut dikomentari warganet. Mereka rupanya mencari video ini setelah heboh pengakuan Nyelaras di Twitter.
"Oh ini pelaku pelecehan ya oh," komentar Nona Alfannu.
Berita Terkait
-
Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
-
Haldy Sabri Ternyata Luluhkan Hati Irish Bella Lewat Pendekatan Spiritual dan Lamaran di Mekkah
-
Gofar Hilman Sebut Haldy Sabri Main Pakai 'Cheat' Usai Dengar Cerita Lamaran Irish Bella di Mekkah
-
Tak Menyesal Dukung Prabowo-Gibran, Tretan Muslim Blak-blakan Soal Jadi Buzzer
-
Sahabat Setia Asal Lombok Bawa Pulang Mobil Modifikasi Eksklusif Daihatsu
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan