Suara.com - Celine Evangelista dikenal sebagai selebriti yang cukup rutin menunjukkan aktivitasnya melakukan perawatan. Tapi kira-kira seperti apa ya paras Celine Evangelista saat remaja dulu?
Istri Stefan William yang kini menginjak usia 29 tahun ini nyaris selalu tampil sempurna. Sudah barang tentu perawatan wajah dan diet jadi alasan di balik penampilan awet muda untuk ibu empat anak ini. Selain itu, Celine memang sudah cantik dari kecil.
Penasaran seperti apa paras Celine Evangelista saat remaja, Simak potret Celine Evangelista saat masih ABG :
1. Potret Celine di masa awal karirnya mengenakan baju sabrina dan rambut tergerai. Celine Evanglista mengawali karir di dunia entertainment dari membintangi sebuah cover majalah
2. Saat itu, Celine Evangelista masih mempertahankan gigi gingsulnya.
3. Celine Evanglista saat masih berumur tiga tahun. Celine yang ada di tengah, kelihatan dari wajah bulenya kan? Imut banget!
4. Kedekatan Celine Evangelista semasa masih duduk di SMA, dekat banget ya dengan sang ayah. Foto ini di ambil 18 tahun yang lalu.
5. Riasan ketika Celine Evangelista mulai mengenali dunia make up dan sering menghadiri acara dengan teman-temannya. Dulu Celine ternyata sering melakukan tanning, perawatan untuk membuat kulit jadi lebih kecokelatan.
6. Ketika Celine Evangelista masih kecil parasnya sangat mirip dengan putra pertamanya bersama Stefan William yaitu Cio.
Baca Juga: Celine Evangelista dan Stefan William Kembali Akur?
7. Celine Evangelista saat masih ABG dengan penampilannya yang ia sebut jadul. Celine cukup percaya diri pakai baju dan kalung tengkorak.
8. Penampilan 10 tahun silam dengan Celine masa kini sangat kontras perbedaannya. Mulai dari gaya make up dan outfit-nya terlihat berbeda ya.
9. Pemilihan warna lipstick berwarna pink mentereng dan senyum tanggung Celin Evangelista ini masih malu-malu nampaknya.
10. Inilah foto close up muka dari Celin Evangelista di masa 10 tahun silam. Katanya, saat itu ia masih kurus dan hanya foto pakai handphone. Tapi sudah hits banget.
Itulah potret Celine Evangelista saat remaja. Bagaimana menurut kalian paras Celin Evangelista di masa remaja ini, cukup mencuri perhatian bukan? Apalagi kini Celin telah menjalankan diet untuk mendapatkan berat badan ideal setelah melahirkan dan rutin melakukan perawatan kecantikan yang membuat Celin tampak awet muda.
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Berita Terkait
- 
            
              Cara Celine Evangelista Jaga Mental Anak di Tengah Kisruh Rumah Tangga
 - 
            
              Viral ABG Lakukan Gerakan Salat Sambil Merokok, Diduga Lecehkan Salat
 - 
            
              Astaghfirullah! ABG Ini Salat Sambil Merokok, Warganet Berang
 - 
            
              Celine Evangelista Klarifikasi Soal Postingan Sudah Ikhlas Berpisah
 - 
            
              Kembali Curhat Galau, Celine Evangelista Pisah dari Stefan William?
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
 - 
            
              4 Artis Pilih Cerai Diam-diam Demi Jaga Anak dan Keluarga, Terbaru Raisa Andriana
 - 
            
              Kabar Duka, Mertua Once Mekel Musisi Senior Totok Sardjan Meninggal Dunia
 - 
            
              Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
 - 
            
              4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
 - 
            
              Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
 - 
            
              Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
 - 
            
              Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
 - 
            
              Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
 - 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa