Setelah berkali-kali ditolak kerja, Doni akhirnya bisa bekerja sebagai tukang parkir. Meski begitu, ia tak pernah berkecil hati.
Dalam hati, Doni selalu yakin bahwa ia akan sukses di masa depan, selama ia terus berusaha mengembangkan diri. Saat itu, mimpi Doni hanya satu, yaitu suatu hari ia akan merasakan bagaimana kendaraannya diparkirkan oleh orang lain.
Doni Salmanan kemudian memberanikan diri untuk melamar pekerjaan di salah satu bank sebagai Office Boy. Ia bekerja dengan rajin sambil terus berpikir bahwa tidak mungkin selamanya ia seperti itu. Sebab, harus ada orang tua yang dibiayai, belum lagi jika menikah dan punya anak.
Padahal, pemasukan saat itu bahkan tidak cukup untuk memenuhi kebutuhannya sendiri.
4. Sukses dari main game dan trading
Doni yakin jika pekerjaan dilakukan dengan passion, kesuksesan akan datang dengan sendirinya. Saat itu, ia hobi bermain game di handphone.
Maka, ia mencoba menjadi top global player Mobile Legend, lalu lambat laun menjadi Youtuber dan mencoba trading.
Hanya bermodal Rp 500 ribu, Doni bisa meraup uang hingga Rp 28 juta dari trading. Dari situlah ia mulai mengoleksi motor yang selama ini hanya bisa ia impikan.
5. CEO Salmanan Group
Baca Juga: Reza Arap Trending Twitter Gegera Dapat Donasi Rp 1 Miliar
Dilihat dari bio Instagram, pria yang doyan membuat konten giveaway dengan hadiah mewah ini merupakan CEO dari Salmanan Group
Adapun Salmanan Group ini mengelola Salmanan Production serta usaha coffe shop.
6. Sayang mama
Dalam sebuah unggahannya di Instagram @donisalmanan, ia menulis, “Kerja keraslah sampai kamu bisa bawa mamah naik supercar dan ketawa bareng di dalamnya."
Yup, dalam video itu tampak Doni mengajak ibunya menjajal supercar sambil terus mengobrol dan bersenda gurau. Doni seolah ingin menunjukkan bahwa kesuksesan tiada artinya kalau tidak dipersembahkan untuk orang-orang tersayang, seperti ibundanya.
itu dia lima fakta tentang Doni Salmanan. Usai mendonasikan Rp1 M kepada Reza Arap, pria ini juga tak mau uang itu dikembalikan. Doni mengaku sangat menikmati ekspresi Reza Arap selama streaming yang menurutnya sangat menghibur.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Segera Tayang, Realita Gen Z Mengejar Mimpi dan Cinta Hadir di Web Series Yang Penting Ada Cinta
-
5 Adu Gaya Nikita Willy vs Aurelie Moeremans, Disorot karena Broken Strings
-
Klarifikasi Fajar Sadboy Soal Isu Riders Mobil Alphard hingga Karpet Macan Tutul
-
Demi Jadi 'Kembaran' Angga Yunanda, Dodit Mulyanto Minum Suplemen Peninggi Badan
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix