Suara.com - Video Nia Ramadhani saat sedang memberi petuah kepada putri sulungnya, Mikhayla Zalindra Bakrie, viral di media sosial, terutama Instagram.
Dalam video pendek yang diunggah ulang oleh akun Lambe Gosiip, pada Kamis (8/7/2021), Nia Ramadhani sedang duduk di tepi kolam renang dengan Mikhayla berada di pangkuannya.
Nia menasihati sang buah hati agar selalu bersyukur atas apa yang didapatnya dalam hidup.
"Bersyukur kamu punyanya apa, just focus on what you have (cuma fokus pada apa yang dimiliki). Mikhayla tidak boleh focus on what you don't have (fokus pada apa yang tidak dimiliki)," tutur Nia sambil menatap putrinya.
Sebab, menurut istri Ardi Bakrie tersebut, akan ada hal-hal yang tidak dapat dimiliki oleh manusia. Karenanya, putrinya itu harus selalu bersyukur.
"Karena sampe kapan pun pasti ada what you don't have, denger? Be grateful, okay?" sambungnya.
Nia ingin Mikhaila berjanji kepadanya untuk selalu membuat sang ibu bangga.
"Pokoknya Mikha janji sama aku, bakalan make me proud. Karena orang-orang bisa melihat mama sukses kalo kamu sukses," tandasnya.
Melihat Nia Ramadhani yang memberikan nasihat bijak seperti ibu membuat beberapa netizen memujinya, terlepas dari kasus narkoba yang sedang dialaminya.
Baca Juga: Tekanan kerja, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Beli Sabu Rp 1,5 Juta Per Klip
"Dari sini bisa diambil pelajaran bahwa sejelek-jelek, sebobrok-bobroknya orangtua pasti mereka akan berusaha keras agar anaknya menjadi anak yang baik, baik dan lebih baik daripada mereka orangtuanya," tutur salah seorang netizen.
"Gimana pun Nia ibu yang baik buat anak-anak nya. Semangat semoga kamu bisa selesai kan masalah mu agar bisa menjadi org tua yang lebih baik lagi," sambung yang lain.
"Seburuk apapun orgtua, pasti harus kelihatan yg terbaik didepan anaknya, dan buat bangga dan bisa jadi org tua yg membanggakan didepan anak kita," pungkas netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Nia Ramadhani Tak Terima Diprotes Anak karena Pakai Tanktop
-
Spill Skincare Nia Ramadhani, Ternyata Pakai Brand Lokal Tak Sampai Rp 200 Ribu
-
Daily Routine Nia Ramadhani di Singapura: Lebih Mandiri dan Belajar Masak
-
Nia Ramadhani Jadi Anak Rumahan di Singapura: Belajar Masak demi Anak
-
Zaskian Sungkar Syok, Pola Didik Nia Ramadhani Saat Anak Diacuhkan Teman Bikin Heran
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba