Suara.com - Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, menceritakan bahwa seluruh anggota keluarga sempat terinfeksi Covid-19, termasuk sang istri, Puput Nastiti Devi, sekitar Maret atau April lalu.
Dalam tayangan di kanal YouTube Christ Centered TV, Ahok menceritakan bahwa sang istri sempat menangis ketika semua keluarganya terinfeksi SARS-CoV-2.
Menurut Ahok, Puput merasa bersalah karena seluruh anggota keluarganya terkena Covid-19.
"Istri juga lagi hamil, dia juga merasa bersalah. Dia menangis, tambah parah, lho nanti, tambah sesek, tambah susah napas," ujar Ahok, yang menasehati sang istri.
Ahok mengatakan bahwa dirinya sempat melihat sang istri sulit bernapas, yang pada akhirnya membuat situasi bertambah tegang.
"Kita lihat dia tambah susah napas, kita tambah tegang, tambah kaget," sambungnya.
Ahok sempat stres karena semua orang di rumahnya harus dirawat di rumah sakit yang membuat kondisinya turun. Bahkan, ia sempat harus mendapat bantuan oksigen.
Lelaki 55 tahun ini mengaku merasa campur aduk selama sakit, antara marah, kesal, serta tudak terima.
"Terus bayangin lagi kalo saudara menuduh kita kalo ada apa-apa terjadi sama mamah. Wah, nanti kalau dituduh gimana ini," sambungnya.
Baca Juga: Puput Nastiti Devi Istri Ahok Hamil Anak Kedua?
"Nah, pikiran-pikiran itu, yang menjatuhkan kita punya imun, sebenarnya. Langsung drop," imbuhnya.
Hingga akhirnya sang ibu mengetahui bahwa Ahok sangat mengkhawatirkan kondisinya. Ia pun berkata, "Saya udah tua kok, kamu gak usah pikirin saya, yang penting kamu hidup, kamu gak usah stres, kamu gak usah pikirin saya. Saya udah tua."
Namun kemudian ia teringat pengalamannya selama di menjalani hukuman di Rutan Mako Brimob beberapa waktu lalu, bahwa sebisa mungkin ia harus menenangkan pikiran agar imunitas tidak turun.
Berita Terkait
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Hati-Hati Sebelum Membeli!
-
Menkes Sesalkan Kematian Ibu Hamil di Papua, Janji Perbaikan Layanan Kesehatan Agar Tak Terulang
-
Hamil Anak Pertama, Alyssa Daguise Mau Umroh dan Pulang Kampung ke Paris
-
Dituding Hamil Duluan, Amanda Manopo Emosi Sampai Ancam Warganet Tanpa Ampun
-
Amanda Manopo Pamer Test Pack, Fajar Sadboy Malah Ngira Sikat Gigi
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
Kronologi Lengkap Hubungan Inara Rusli-Insanul Fahmi: Kenalan, Dibohongi, Dinikahi Siri
-
4 Karakter Baru Stranger Things 5 yang Bikin Hawkins Makin Mencekam
-
Inara Rusli Akhirnya Muncul, Netizen Berbondong-bondong Jadi Pakar Gestur Dadakan
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
Soundrenaline Sana-Sini Bandung: Ketika Jalan Braga Menjadi Panggung Kreatif Raksasa
-
Ahmad Assegaf Cabut Banding Putusan Cerai dengan Tasya Farasya, Takut Dilaporkan Kasus Penggelapan?
-
Inara Rusli: Aku Minta Maaf atas Semua Kegaduhan yang Terjadi
-
Kondisi Memprihatinkan Kartika Putri Jelang Persalinan Anak Ketiga
-
Guyon Habib Usman: Berani Poligami, Tapi Kartika Putri Lebih Berani, Akhirnya Gak Jadi
-
Krisis Idola Anak: Antara Cuan dan Tanggung Jawab Moral Industri Musik