Suara.com - Irwansyah mengungkapkan kesedihan yang begitu mendalam. Usai sang ayah meninggal dunia, Irwansyah masih cemas memantau kondisi ibunya yang berada di rumah sakit karena dikabarkan positif Covid-19.
Suami Zaskia Sungkar itu kembali mengingat perjuangannya untuk sang ibu selama ini. Irwansyah jatuh bangun agar ibunya bisa mendapat perawatan terbaik di rumah sakit.
Setelah melalui segala proses tersebut, kini Irwansyah hanya bisa berharap dan memohon pertolongan pada Allah agar ibunya diberikan kesembuhan.
"Kalo boleh jujur masih berharap banget mama sembuh. Kemarin sampe telepon sana sini, ga lihat cape dan ngantuk buat upaya sebagai manusia, Alhamdulillah Allah bantu buat dapetin semua dari rumah sakit , ivig sampe plasma , setelah itu gue bener-bener lemes karena upaya manusia buat mama hanya segitu," tulis Irwansyah.
"Sekarang... gue cm bisa berupaya dgn doa krn Allah yg memutuskan segalanya buat manusia, kita hanya bisa berupaya tp Allah lah yg berkehendak," imbuhnya.
Namun, dengan segala situasinya, Irwansyah bersyukur karena kedua orangtuanya diberi kesempatan untuk melihat cucu mereka dari Irwansyah.
"Mama papa mau lihat banget anak gue , Alhamdulillah mereka lihat, mama papa mau lihat anak-anaknya menjadi anak yang baik, Alhamdulillah menurut mereka kita baik, klo mama sampai ke takdirnya InsyaAllah mereka berdua udah tenang," ujar Irwansyah.
"Gue baru sadar betapa mereka bahagianya punya kita di waktu kita kecil, pas kita besar mereka bahagia tapi mereka takut,,,, takut apa ???? Takut anaknya ga BERHASIL dan ga BERIMAN. Menurut mereka kita sudah berhasil dan beriman, jadi tugas kita adalah menjaga pandangan mereka itu, BISMILLAH," pungkasnya.
Melihat curhatan Irwansyah itu, sederet artis ikut bersimpati. Banyak pula di antara mereka yang memberikan dukungan serta doa untuk Irwansyah dan keluarganya.
Baca Juga: Ibu Masih Dirawat karena Covid-19, Irwansyah Ungkap Kerinduan
"Bro captionnya .. yang sabar ya.. Insyaallah mereka bangga lihat lu sama Zaskia sekarang . Kita aja bangga sebagai temen, apalagi orangtua," komentar Baim Wong.
"Bismillah.. semoga Allah Subhaanahu Wa Ta'ala berikan yang Terbaik untuk Mama ya Wan. Dan semoga Allah Subhaanahu Wa Ta'ala selalu jaga lo untuk jadi anak yang soleh. Kuaaatt wan," tulis Laudya Cynthia Bella.
"Kak Irwann ,, semogaa yang terbaik untuk mama yahh kak, yang kuatt kakk, yang kuatt," tulis Chelsea Olivia.
Berita Terkait
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya