Suara.com - Penyanyi Tegar Septian menuai sorotan usai mengunggah foto sedang ngamen di jalanan. Setidaknya ada beberapa foto yang dibagikan.
Di situ, bapak satu anak ini terlihat mengenakan pakaian kasual sembari memegang gitar. Di depannya juga ada mic untuk bernyanyi.
Potret tampak di ambil di samping lampu merah bawah jalan layang. Untuk bagian caption sendiri, dia mengaku tidak malu kembali mengamen.
"Nggak apa-apa yang penting halal," tulis Tegar Septian.
Tidak menunggu lama, postingan itu langsung ramai dikomentari oleh para netizen. Mereka beramai-ramai memberikan dukungan kepada suami Sarah Sheilka itu.
"Tegar = Kuat dalam keadaan apapun. Semangat TEGAR," ujar @junesrgh_ di kolom komentar.
"Sukses teruss bro," timpal @indra.adhari.
"Yang penting pede ya kan," imbuh @mina.fauzi.
"Semangat terus wak, semoga lancar rezekinya," tambah @yoysmile9.
Baca Juga: Penari Latar Resign Setelah 18 Tahun Kerja Bareng Agnez Mo
Seperti diketahui, nama Tegar Septian populer setelah aksinya mengamen di jalanan. Suara merdunya membuat namanya viral.
Kala itu, Tegar Septian yang masih di bawah umur membawakan lagu Aku Yang Dulu Bukan Yang Sekarang. Semenjak itulah dia mulai kebanjiran job hingga ke Mancanegara.
Tapi belum lama ini, namanya menghilang dari industri musik Tanah Air. Kekinian, dia muncul dengan kabar kembali menjadi pengamen jalanan.
Berita Terkait
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri
-
First Look Kru Baroque Works di One Piece Live Action 2 Bikin Heboh
-
Nasib Rumah Tangga Boiyen Usai Suami Tersandung Kasus Penggelapan Rp300 Juta
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
5 Film yang Mengungkap Soal Child Grooming, Tonton Sebelum Terlambat!
-
Hesti Purwadinata Diancam Roby Tremonti, Desta Beri Kode Pasang Badan
-
Duit Korban Bukan Digelapkan Suami Boiyen, Tapi Risiko Investasi
-
Meski Diancam Roby Tremonti, Hesti Purwadinata Terus Dukung Aurelie Moeremans
-
Ucapan Jadi Kenyataan, Eva Manurung Pernah Sumpahi Virgoun dan Inara Rusli Cerai