Suara.com - Artis merupakan public figure yang tak lepas dari perhatian. Beberapa statement artis terkait medis pun rupanya sempat menuai kontra dari beberapa tenaga medis.
Terlebih, perseteruan artis dan tenaga medis ini makin panas di masa pandemi Covid 19. Ada yang soal gaya parenting hingga tentang Covid-19, siapa aja nih artis berseteru dengan tenaga medis? Langsung simak di bawah ini:
1. Kartika Putri - Dokter Richard Lee
Kisah perseteruan Kartika Putri dengan dokter Richard Lee makin memanas. Seperti yang diketahui, keduanya berseteru karena Kartika Putri mereview produk yang disebut dokter Richard Lee abal-abal.
Keduanya pun sempat bertemu namun malah persoalan semakin memanas bahkan dokter Richard Lee sempat diamankan Polisi. Terakhir, dokter Richard Lee berusaha menyuarakan keresahan karena ketidakadilan yang ia terima. Ia pun bersuara lewat Instagram miliknya jika meminta keadilan hukum.
2. Jerinx - Dokter Tirta
Kisruh antara Jerinx SID dan dokter Tirta sempat memanas. Seperti yang diketahui, Jerinx SID sempat mengaku tak percaya adanya Covid-19.
Keduanya pun sempat berseteru kala membahas demo rapid test yang dilakukan Jerinx SID di Bali tahun lalu. Baik Jerinx SID dan dokter Tirta debat lewat Instagram yang bikin netizen ikut ribut.
3. Raffi Ahmad - Dokter Lois Owen
Dokter Lois Owen pernah menuai sorotan kala menyebut tak percaya adanya Covid-19. Ia pun sempat menyinggung Raffi Ahmad yang menerima vaksin Covid 19 pertama di antara artis tanah air.
Baca Juga: Hasil Keringat Sendiri! 6 Potret Rumah Mewah Abrar Asisten Raffi Ahmad
Ia bahkan menyebut jika Raffi Ahmad akan bernasib sama seperti suami BCL yang meninggal dunia karena serangan jantung. Meski begitu, Raffi Ahmad tak menanggapi ujaran dokter Lois Owen soal dirinya.
4. Shandy Aulia - Perawat Laura
Perseteruan antara perawat Laura asal Manado dengan Shandy Aulia bermula dari komentarnya kepada Claire Herbowo. Ia berkomentar perihal anak kurang gizi dalam kolom komentar.
Shandy Aulia pun meradang perihal komentar ini, ia langsung menggandeng Hotman Paris Hutapea namun diurungkan. Kabarnya, perawat Laura balik melaporkan Shandy Aulia karena pencemaran nama baik. Itu tadi empat artis berseteru dengan tenaga medis. Duh, sampai bikin netizen ikut ribut nih!
Berita Terkait
-
Menkes Minta Percepatan Perbaikan Rumah Nakes Terdampak Bencana di Sumatra: Biar Bisa Kerja Normal
-
Tas Hermes Shandy Aulia di Swiss Jadi Sorotan, Ramai Dibandingkan Warganet?
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
5 Koleksi Tas Chanel Shandy Aulia, Bikin Makin Kece saat Liburan ke Spanyol
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4