Suara.com - Menyandang status janda, Larissa Chou kebanjiran tawaran nikah. Tidak kurang dari 200 kaum adam siap menjadi suami dari mantan istri Alvin Faiz ini.
Kabar terbaru, diam-diam Larissa Chou tengah dijodohkan oleh ibu tiri Alvin Faiz, Umi Rania. Ibu satu anak ini menerangkan, ada satu pria yang diperkenalkan sang mantan mertua kepada dirinya.
"Kandidat umi cuma satu orang," kata Larissa Chou dikutip dari kanal YouTube Selebcam, Sabtu (18/9/2021).
Umi Rania menerangkan, pria itu dirasa cocok dengan dengan Larissa Chou. Pertimbangannya, mulai dari usia hingga akhlaknya.
"Bismillah, sedang diistikharah, cocok sama Larissa. ilmunya bagus, dewasa, matang, mudah-mudahan bisa sayang sama Yusuf dan Larissa, ," kata Umi Rania.
Lebih jauh, Umi Rania bahkan mengatakan tahun depan ia berharap Larissa Chou sudah menyandang status istri seseorang.
"insya allah, mudah-mudahan tahun depan," tutur Umi Rania.
Saat ditanya mengenai perjodohan itu, Larissa Chou tidak menyebutkan apakah sudah bertemu dengan sosok tersebut. Selebgram ini hanya meminta doa mengenai pasagannya kelak.
"Doain saja," tutur Larissa Chou.
Baca Juga: Larissa Chou Menangis, Doakan Pernikahan Alvin Faiz dan Henny Rahman
Larissa Chou menerangkan tidak mau terburu-buru dalam mengambil keputusan tersebut. Salah satunya karena rasa trauma akan pernikahan terdahulu bersama Alvin Faiz.
"(trauma) ada, makanya sekarang fokus ke diri sendiri dulu," terang Larissa Chou.
Larissa Chou menikah dengan Alvin Faiz pada Agustus 2016. Saat itu usianya 20 tahun, sementara sang suami, 17 tahun.
Pernikahan ini terlihat harmonis di media sosial. Apalagi ditambah dengan kehadiran sang buah hati, Muhammad Yusuf Alvin Ramadhan.
Sayang, baru lima tahun pernikahan itu berjalan, Larissa Chou menggugat cerai Alvin Faiz.
Aib sang suami pun dibongkar Larissa Chou. Menyebutkan bahwa Alvin Faiz dianggap tak memberikan perhatian kepada anak hingga tuduhan zina, 2019.
Berita Terkait
-
Dicurigai Pisah, Larissa Chou Kini Pamer Kemesraan dengan Suami
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert