Cantik, muda dan berbakat adalah istilah yang pas untuk Prilly Latuconsina. Tak hanya sukses di dunia akting, Prilly juga melebarkan sayap ke dunia bisnis dengan meluncurkan clothing line sendiri.
Prilly diketahui memiliki dua brand fashion, Rebel Princess serta Illy Wears yang diambil dari nama panggilannya. Baju-baju yang ditawarkan Prilly bergaya simple dan elegan, cocok untuk OOTD kuliah, kerja hingga nongkrong cantik.
6. Raisa
Raisa juga termasuk salah satu artis yang punya usaha di bidang fashion sendiri. Penyanyi cantik ini memiliki brand bernama YAY! yang diluncurkan bersama sahabatnya, desainer Andhika Pramudya dan Satria Soewiryo.
Fashion item yang ditawarkan merek dagang teman duet Isyana Sarasvati ini berfokus pada outfit kekinian. Clothing line milik Raisa cukup diminati karena masih bertahan hingga sekarang.
7. Tarra Budiman
Tarra Budiman yang dikenal sebagai sahabat Raffi Ahmad juga memiliki usaha fashion sendiri lho. Ia meluncurkan lini pakaian yang diberi nama Shining Bright yang lebih berfokus untuk pria.
Produk-produk yang ditawarkan brand milik Tarra Budiman mulai dari kaus, jaket, topi, dan fashion item lainnya. Tarra juga kerap mempromosikan produk dari brand miliknya di Instagram.
8. Shandy Aulia
Baca Juga: Shandy Aulia Dilarikan ke Rumah Sakit: Istirahat Sejenak
Shandy Aulia memiliki sejumlah bisnis, salah satunya brand fashion yang diberi nama SAC, singkatan dari Shandy Aulia Collection. Shandy menjual fashion item khusus wanita, mulai dari celana, dress hingga baju tidur.
Bisnis fashion Shandy Aulia ini terbilang sukses di Tanah Air. Shandy memilih untuk memodelkan baju-bajunya sendiri. Ia juga menangani konsep, desain hingga pemilihan bahan merek dagangnya ini.
Demikian deretan artis yang punya usaha di bidang fashion dan sukses. Ada brand favoritmu?
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Ahok Puji Keberanian Pandji Pragiwaksono di Mens Rea: Gila, Nekat Banget
-
Tunggu sampai Pagi, Dokter Detektif Kecewa Richard Lee Tak Ditahan
-
The Batman Part 2 Bertabur Bintang Marvel, Ada Sebastian Stan Hingga Scarlett Johansson
-
Dulu Bangga Tampil Seksi, Celine Evangelista Nangis Ingat Dosa yang Ditanggung
-
First Look X-Men di Avengers: Doomsday, Reuni Legendaris yang Mengguncang MCU
-
Siapa Inka Williams? Pacar Channing Tatum yang Ternyata Besar di Bali
-
Richard Lee Dipulangkan Polisi Tengah Malam, Kondisi Kesehatan Menurun
-
Diduga Pamer Pacar Baru, Unggahan Fuji Curi Atensi: Akhirnya Diposting!
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI