Suara.com - Rizky Nazar dikenal sebagai artis muda yang ganteng dan bertalenta. Di luar layar lebar, Rizky Nazar ternyata dikenal ramah juga.
Terbukti dari salah satu unggahan video yang tersebar di sosial media. Tampak seorang pria melihat sosok Rizky Nazar yang duduk di belakang mobil.
Pria tersebut pun mendatangi Rizky Nazar sambil mengonfirmasi sosok tersebut. "Ini Rizky Nazar bukan sih?" tanya pria tersebut ke video.
Tak ragu, pria tersebut langsung mendatangi sosok Rizky Nazar sambil bertanya, "Abang Rizky Nazar ya?" ujar pria bertopi tersebut.
"Iya bang," jawab Rizky Nazar.
Tak berhenti di situ, keduanya kemudian foto bareng. Video ini rupanya membuat netizen salah fokus dengan nada pria dan Rizky Nazar.
Banyak yang menyamakan percakapan keduanya seperti ojek online dan penumpang. "Kayak grabcar nggak sih? Tinggal bilang sesuai maps ya," ungkap salah satu netizen.
"Berasa nanya ke Kang Ojek," sahut lainnya. "Ngakak sama jawabannya 'iya Bang' apa sih ngakak gini doang. Kayak lagi nyamperin abang Grab" kata netizen lain.
Wah, siapa yang salah fokus sama percakapan pria tersebut dan Rizky Nazar nih? Udah kayak ojek online dan penumpang belum?
Baca Juga: 3 Momen Syifa Hadju dan Rizky Nazar Liburan ke Nusa Penida, Berdua Aja Nih?
Berita Terkait
-
Siapa Ojol dan Pedagang Online yang Gugat Praktik Kuota Internet Hangus ke MK?
-
Rekomendasi Motor untuk Ojek Online di Bawah Rp10 Juta yang Tahan Banting
-
InDrive Perluas Dukungan Pelanggan 7x24 Jam di Indonesia
-
4 Motor Bekas Mesin Bandel Cocok Buat Ojek Online, Murah Meriah Jarang Masuk Bengkel
-
Rizky Nazar Pacari Laura Moane Mantan Al Ghazali?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert