Suara.com - Gempita Nora Marten, putri Gading Marten dan Gisella Anastasia saat ini sudah berusia 6 tahun. Bocah yang akrab disapa Gempi itu sudah duduk di bangku kelas 1 SD.
Gempi saat ini sedang berada di Bali bersama sang ibu. Ia terlihat menikmati momen berlibur dengan Gisel dan menginap di vila mewah.
Foto-foto saat Gempi liburan di Bali dibagikan Gisel di Instagram. Gempi tampak bergaya bak model profesional saat mengenakan overall warna lilac.
"Dari ubud udah puas liat hijau2, kita liat yg biru2 dari atasssssss!!!!! Cinta banget sama @karma.kandara.bali," tulis Gisel.
"Kita pernah dateng nemuin temen dan ngiler bgt buat stay di sini krn bs sewaktu2 turun k @karmabeachclubs buat lgs mainan air. Perfect buat gempi! Liat mukanya sumringaaah bgt kesenengan," imbuhnya.
Penampilan Gempi dalam foto tersebut langsung panen pujian. Sahabat Rafathar itu disebut semakin tumbuh dewasa dan cantik.
"Gayanya kayak orang gedhe ya Gempi. Emessh," tulis netizen. "Gempi kamu cantik banget sih aku emes deh," sahut lainnya. "Kayak udah gede bgt ya Gempi," timpal netizen.
"Udah gadis aja Geeem," pungkas netizen. "gempiii udah gadis," timpal lainnya.
Baca Juga: Ketahuan Suka Gempita Lewat Lie Detector, Rafathar: Nggak Berguna Itu!
Berita Terkait
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
-
Di Balik Layar Film Modual Nekad: Totalitas Gisel, Hijab 'Natal' Gempi hingga Strategi Gading Marten
-
Sadar Gempi Bisa Bingung Lihat Ibunya Gonta-ganti Pasangan, Gisel Terapkan Pola Asuh Terbuka
-
Beda dari yang Lain, Gisella Anastasia Konsisten Kenalkan Pacar ke Gempi
-
Gisella Anastasia Cerita Kedekatan Cinta Brian dan Gempi: Sama-Sama Lovely
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar