Suara.com - Kabar duka datang dari keluarga selebriti Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Pasangan suami istri ini meninggal dunia karena kecelakaan maut di tol Jombang, Jawa Timur (4/11/2021).
Kecelakaan maut ini dibenarkan oleh polisi. Beragam potret hancurnya mobil Pajero putih milik Vanessa Angel pun beredar di sosial media.
Potret dua kantong jenazah pun juga terlihat dari beberapa foto yang beredar. Polisi menyebut bahwa dua korban tewas dalam kecelakaan itu adalah VA dan FA.
Sebelumnya, Vanessa Angel sempat membagikan Insta Story di dalam mobil bersama pengasuh dan anaknya. Nasib sang anak, Gala Sky Ardiansyah pun ramai dipertanyakan. Polisi menyebut bahwa putra Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah selamat.
"Iya benar, dua korban tewas inisial VA dan FA. Tiga lainnya luka-luka," kata Gatot Refly saat dihubungi, Kamis (4/11/2021).
Namun sayangnya, tidak diketahui persis bagaimana kondisi ketiga penumpang lainnya, termasuk anak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky Ardiansyah. Apakah hanya mengalami luka ringan atau parah.
Selain Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, penumpang dalam mobil tersebut ada tiga orang, salah satunya anak Vanessa dan Bibi, Gala Sky Ardiansyah.
Tiga korban yang mengalami luka dibawa ke Rumah Sakit Kertosono Nganjuk. Sementara VS dan FA di bawa ke Rumah Sakit Bhayangkara, Surabaya," sambungnya.
Seperti diketahui, Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah mengalami kecelakaan maut di Tol Jombang, Jawa Timur, Kamis (4/11/2021). Vanessa dan Bibi yang hendak menuju ke Surabaya, langsung tewas di tempat.
Baca Juga: Vanessa dan Suami Tewas Tabrakan Maut, 3 Penumpang Luka-luka Dibawa ke RS Kertosono
Mobil yang ditumpangi Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah berjenis Mitsubishi Pajero berwarna putih dengan nopol B 1264 BJU. Mobil tersebut ringsek di bagian depan dan samping kiri. Dari kecelakaan tersebut juga ditemukan KTP milik Vanessa Angel.
Hingga berita ini diunggah, polisi masih melakukan olah TKP.
Tag
Berita Terkait
-
Selamat Dari Kecelakaan, Anak Vanessa Angel Dilarikan ke RS Kertosono Nganjuk
-
Tewas Kecelakaan di Tol Jombang, Ini Deretan FTV yang Pernah Dibintangi Vanessa Angel
-
Bibi Ardiansyah, Profil Suami Vanessa Angel Meniggal Dunia Hari ini, Karier Hingga Politik
-
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah Meninggal, Maharani Kemala Syok: Tenang di Sana ya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Nikita Willy Akui Pernah Minta Ganti Lawan Main, Benarkah Aurelie Moeremans?
-
Lagi Terseret Kasus Hukum, Suami Boiyen Tegaskan Sudah Bikin Perjanjian Pranikah
-
Ammar Zoni Desak Hakim Putar CCTV, Ada Bukti Video Polisi Bawa Alat Setrum Saat Interogasi
-
Ammar Zoni Ngaku Disuruh Bikin Surat Pengakuan Jual Narkoba di Rutan
-
Video Lawas Aurelie Moeremans Viral Lagi: Blak-blakan Soal Memar dan Ancaman dari Roby Tremonti
-
Fakta BAP, Ammar Zoni Disebut Jadi 'Gudang' Sabu di Rutan dengan Imbalan Upah Rp100 Ribu Per Gram
-
Penyidik Bantah Klaim Ammar Zoni Diintimidasi dan Dianiaya Saat Pemeriksaan di Lapas
-
Cucu Konglomerat, Annie ALLDAY PROJECT Umumkan Hiatus Sementara Demi Pendidikan
-
Syuting Penerbangan Terakhir, Jerome Kurnia Berhasil Kecoh Petugas Bandara dan Pilot
-
Rundown Lengkap HUG K-Pop Concert 2026 Resmi Dirilis, Catat Jam Tampil Idol Favoritmu!