Suara.com - Nikita Mirzani makin gemas dengan Doddy Sudrajat, ayah almarhumah artis Vanessa Angel yang belakangan memasalahkan harta kekayaan peninggalan Vanessa sekaligus hak asuh Gala, anak Vanessa dari pernikahannya dengan Bibi Ardiansyah.
Nikita tak habis pikir ada seorang ayah yang memasalahkan harta kekayaan anaknya yang baru saja meninggal dunia.
"Mempermasalahkan uang orang yang sudah meninggal? Apakah bapaknya Vanessa tidak berpikir Vanessa punya utang atau nggak semasa hidup?," kata Nikita Mirzani di Insta Story-nya.
Saking jengkel, janda beranak tiga ini sebut tak sudi memiliki orang tua seperti Doddy Sudrajat.
"Gue kalu punya bapak kayak gitu udah gue bekep, udah gue racun," lanjut Nikita Mirzani.
Sebelumnya Nikita Mirzani sebut Doddy Sudrajat, bukan ayah kandung Vanessa Angel. Ibu tiga anak itu mengatakan, ayah kandung Vanessa Angel sudah meninggal. Setelah itu, Ibu kandung Vanessa pun memutuskan untuk menikah dengan Doddy Sudrajat.
"Jadi gini, waktu itu ayahnya Vanessa kandung itu udah meninggal duluan. Lalu, ibu Vanessa yang kandung menikah dengan si Doddy. Menikah dengan si Doddy, lalu ibunya Vanessa hamil si Mayang ini. Jadi si Mayang ini anaknya Doddy dari ibu Vanessa yang kandung, yang sudah meninggal,” katanya dari Instastory.
Nikita juga menyebut Vanessa merupakan anak yang lahir dari pernikahan pertama ibu kandungnya. Dengan begitu, ia mengklaim bahwa Doddy Sudrajat adalah ayah tiri Vanessa Angel.
"Waktu Ibu Vanessa menikah dengan si Doddy ini, ibu Vanessa bawa satu anak yaitu Vanessa. Begitulah kira-kira… Jadi, Doddy itu adalah ayah tiri dari Vanessa Angel," tutupnya.
Baca Juga: Nikita Mirzani Singgung Orang Minta Honor Rp 30 Juta, Nama Doddy Sudrajat Terseret
Berita Terkait
-
Tak Panik, Nikita Mirzani Tetap Santai Hadapi Ancaman Tuntutan Reza Gladys
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Pakai Fasilitas Rutan, Nikita Mirzani Bantah Jualan dari Penjara: Salahnya di Mana?
-
Live dari Penjara Bikin Heboh, Nikita Mirzani: Napas Aja Salah...
-
Psikolog Lita Gading Sentil Nikita Mirzani Live Jualan dari Rutan: Apa Bedanya dengan di Luar?
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara