Suara.com - Kasus Edelenyi Laura Anna yang mengalami lumpuh akibat kecelakaan bersama Gaga Muhammad, yang jadi kekasihnya saat itu, pada Desember 2019, rupanya terus berkembang. Yang terbaru, kasus tersebut rupanya sampai hingga ke pengadilan.
Laura Anna rupanya melaporkan Gaga Muhammad ke polisi dan kasusnya sudah disidangkan. Hal tersebut diketahui dari unggahan Laura Anna di Instagram @edlnlaura.
Di situ, Laura Anna yang duduk di atas kursi roda terngah menunuggu sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Timur. Di situ terlihat sejumlah rekan Laura seperti Marshel Widianto dan Keanu AGL.
Laura Anna terpaksa melaporkan Gaga Muhammad ke polisi karena melihat mantan kekasihnya itu tak ada perasaan bersalah. Apalagi Laura pernah mengungkap, di saat kondisinya tengah kritis, Gaga sempat mengambil uang dari ATM-nya sebesar Rp 8 juta.
Cerita dari Laura Anna yang menuntut Gaga Muhammd jadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Jumat (3/12/2021).
Tapi selain itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Pengacara Pastikan Nia Ramadhani Ubah Gaya Rambut di Tempat Rehabilitasi
Nia Ramadhani tampil beda saat menghadiri sidang perdana penyalahgunaan narkotika yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Kamis (2/11/2021). Tampil modis, dia mengubah gaya rambutnya.
Potongan rambut istri Ardi Bakrie itu kini bergaya bob berponi. Sementara warna rambutnya di-ombre paduan warna coklat dan pink pastel bagian bawah.
Baca Juga: Bak Anak Kembar, Intip 9 Potret Chef Renatta dan Kareyca Moeloek
2. Hukum Islam, Mayang Disebut Tak Berhak Dapat Warisan Vanessa Angel
Asuransi Vanessa Angel yang diwariskan kepada Doddy Sudrajat menjadi polemik. Sebab ayah tiga anak itu berkeputusan membagi dua uang yang kabarnya Rp 500 juta.
Sebagian asuransi itu akan diberikan kepada cucu Doddy Sudrajat, Gala Sky Andriansyah. Sisanya dihibahkan untuk sang putri, Mayang.
3. Baju Inul Daratista Dikritik saat Hadiri Pemakaman Ibu Mertua
Tag
Berita Terkait
-
Tak Punya 'Star Syndrome', Inul Daratista Beberkan Riders Sederhana
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
30 Tahun Adem Ayem, Inul Daratista Bongkar Ketakutan Terbesarnya dengan Adam Suseno
-
Foto Dikelilingi Barang Mewah, Inul Daratista: Flexing yang Hakiki Adalah...
-
Daily Routine Nia Ramadhani di Singapura: Lebih Mandiri dan Belajar Masak
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Hadapi Gempuran Teknologi, Giring Ganesha dan KMI 2025 Serukan Aturan Main AI dalam Musik
-
10 Tahun Konsumsi Produk Herbal, Hardi Fadhillah Kini Jadi Brand Ambassador
-
Ikatan Batin Tak Terganti, Olla Ramlan Jadi Anak Bungsu yang Sangat Dekat dengan Ibu
-
Bukan Lagi Menutup, Rayen Pono Sebut Pintu Damai dengan Ahmad Dhani Tidak Pernah Ada
-
Yama Carlos Desak Petinggi PSSI Mengundurkan Diri Usai Timnas Indonesia Gagal Melaju ke Piala Dunia
-
Beda Pidato Kakak Amanda Manopo dan Kakak Kenny Austin saat Resepsi, Ada yang Bahas Gunung
-
Perasaan 'Malu' Omesh ke Tuhan Selepas Pulang Haji, Dapat Hikmah Apa?
-
Ibu Meninggal Dunia, Olla Ramlan Kembali Pingsan Saat Pemakaman
-
Luna Maya Jelaskan Alasan Tak Datang ke Pernikahan Amanda Manopo, Tak Terlalu Akrab?
-
Tubuh Lelah Tak Kuasa Menahan Syok, Olla Ramlan Ambruk di Samping Jenazah Ibunda