Suara.com - Zikri Daulay sempat diisukan melakukan KDRT kepada mantan istrinya, Henny Rahman. Juga sempat terlibat saling sindir di media sosial dengan sang mantan istri, kakak kandung Syakir Daulay itu enggan membahasnya.
"Ah enggak, thank you ya," kata Zikri Daulay sambil berlalu, ditemui di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat (17/12/2021).
Sebelumnya, Zikri Daulay menyebut hubungannya dengan Henny Rahman baik-baik saja. Meski mantan istrinya itu telah menikah dengan sahabatnya sendiri, Alvin Faiz, komunikasi mereka untuk membahas anak tetap berjalan.
"Baik, baik. Tadi juga sebelum ke sini sempat tanya anak gimana," kata Zikri Daulay.
Kakak Syakir Daulay ini bahkan berencana liburan bareng dengan anaknya di akhir tahun. Tak terbatasi bertemu anak, ia mengaku dalam waktu dekat juga akan bertemu buah cintanya dengan Henny Rahman.
"Ada pasti (rencana liburan bareng). Dalam waktu dekat ini juga mau ketemu kok," ujar Zikri Daulay.
Henny Rahman sempat menjadi perbincangan setelah curahan hatinya yang diunggah ke fitur close friend Instagram bocor. Dalam curhatannya di Instagram, Henny menyebut mantan suaminya, Zikri Daulay melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) saat ia sedang hamil.
"Orang-orang playing victim, duh gemes pengin bilang ke orang-orang kamu KDRT, mukulin dari aku lagi hamil, sampai tiba-tiba talak aku enggak jelas," bunyi curhatan Henny Rahman yang bocor.
"Kamu yang jodohin aku sama Alvin tapi kamu juga yang playing victim sekarang seolah-olah tersakiti. Enggak ngerti sama jalan pikirannya," ucap Henny Rahman.
Baca Juga: Baru Seumur Jagung, 4 Artis Ini Pilih Nikah Muda Namun Berujung Perceraian
Berita Terkait
-
Ustaz Arifin Ilham Berobat hingga Wafat di Penang, Mengapa Tokoh Indonesia Lebih Pilih Malaysia?
-
Zikri Daulay Jatuh dari Bukit Saat Syuting Sinetron
-
Agama Ayu Aulia, Model Majalah Dewasa Menyesal Terjebak Pergaulan Bebas hingga Rahim Jadi Korban
-
Sinetron Cinta di Ujung Sajadah, Teman Hangat Selama Ramadan 2025
-
Sama-Sama Dukung Cut Intan Nabila, Intip Beda Bantuan Henny Rahman dan Larissa Chou
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional
-
Raisa Curhat Lagi Patah Hati di Atas Panggung: Semua Orang Tahu
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama