Suara.com - Bella Shofie mengungkap fakta mengejutkan di balik liburan mewahnya di Amerika Serikat. Artis yang kini berkarier sebagai perancang busana ini bersama suami, anak, dan adiknya sempat terpapar virus corona varian omicron di negeri Paman Sam tersebut.
Akibatnya Bella Shofie dan keluarga tidak bisa pulang ke Indonesia karena melakukan karantika setelah dinyatakan positif virus corona jenis omicron.
"Ada satu klarifikasi penting soal kami kenapa kemarin bisa sampai tiga minggu di Amerika, hehe. Karena pada saat kami mau pulang, ternyata pada saat mau swab setelah dua minggu liburan kami terkena virus omicron," kata Bella Shofie, mengutip kanal YouTube miliknya, Minggu (23/1/2022).
"Kami sebenarnya liburan cuma dua minggu. Kami pulang tanggal 10 (Januari) seharusnya," katanya menyambung.
Awalnya adik Bella Shofie mulai sakit-sakitan menyusul dirinya dan sang suami, Daniel Rigan. Mereka memutuskan untuk melakukan swab dan hasinya positif virus omricon.
Hanya berselang empat hari ketiga sembuh dinyatakan positif virus omricon. Dua hari sebelum pulang ke Indonesia, mereka kembali melakukan tes swab dan kali ini anaknya, Danillo Rigan beserta sang pengasuh yang terpapar.
"Dua hari sebelum mau pulang kami itu swab. Swab itu ternyata Danilo (anak) sama si bibi positif," ucap Bella Shofie.
Bella Shofie dan keluarga pun mengurungkan niat ke Indonesia. Mereka kembali melakukan karantina.
Hingga akhirnya waktu liburan mereka yang seharuanya dua minggu diperpanjang menjadi tiga minggu.
Baca Juga: 10 Potret Harmonis Pasangan Seleb yang Berawal dari Kontroversi, Kini Lengket!
"Akhirnya kami cancel pulang sampai kita benar-benar negatif semuanya baru kita pulang. Setelah dari situ kita undur seminggu akhirnya kita negatif semuanya baru kita pulang ke Indonesia," tuturnya.
Kekinian Bella Shofie sekeluarga sudah berada di Indonesia. Mereka masih melakukan karantina memasuki hari ke empat.
Berita Terkait
-
Bella Shofie Mengundurkan Diri dari Anggota DPRD, Intip Gurita Bisnis Skincare dan Kosmetiknya
-
7 Fakta Bella Sofhie Mundur dari DPRD Buru, Maluku: Saya Memohon Maaf
-
Jarang Ngantor Sejak Jadi DPRD, Kekayaan Bella Shofie di LHKPN Jadi Sorotan
-
Berapa Kekayaan Bella Shofie di LHKPN? Akui Jarang Ngantor sejak Dilantik Jadi DPRD
-
Kekayaan Bella Shofie Tembus Rp19,6 Miliar, Diisukan 11 Bulan Jarang Ngantor usai Jadi DPRD
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Tak Cuma Bikin Ngakak, Film Mertua Ngeri Kali Punya Pesan Mendalam tentang Keluarga
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup